Manfaat Daun dan Buah Pepaya Bagi Kesehatan

in #health6 years ago

image

Pohon pepaya atau sering disebut dengan sebutan kates adalah tanaman berbuah yang memiliki berbagai macam manfaat dan kasiat bagi kesehatan. Manfaat yang didapat bukan hanya dari buahnya semata. Akan tetapi, manfaatnya bisa didapatkan dari daun, bunga, serta batangnya juga memiliki khasiat tersendiri.

Adapun manfaat dari daun pepaya diantaranya: sebagai obat penambah nafsu makan, dapat memperlancar pencernaan, menghilangkan jerawat pada kulit, mencegah penyakit kanker, memperlancar aliran darah, dan tentunya manfaat yang paling besar yaitu sebagai obat demam berdarah.

Sementara itu, manfaat dari buah pepaya adalah, sebagai buahan yang memiliki kandungan gizi dan berserat tinggi, sehingga sangat bagus untuk dikonsumsi oleh siapapun. Disamping itu, buah pepaya juga dapat menguatkan sistem imun, menyehatkan tulang, mencegah penyakit jantung, baik bagi penderita diabetes, memperlancar pencernaan, dan mencegah degenerasi makula.

Nah, itu lah beragam macam dari manfaat daun dan buah pepaya bagi kesehatan tubuh kita. Dengan demikian, mulai sekarang mari kita memperbanyak konsumsi daun dan buah pepaya di setiap hari secara teratur.

Sort:  

Pepaya sendiri atau punya musang. Hehe

Sepertinya punya musang @buddin2

Congratulations @elfarado! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of comments

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

Upvote this notification to help all Steemit users. Learn why here!

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 66836.85
ETH 3510.92
USDT 1.00
SBD 3.19