Bintang Sepakbola Dunia #1: Romelu Lukaku Predator Ganas di Liga Inggris Musim Ini

in #football7 years ago (edited)


Gol Lukaku ke gawang mantan klubnya everton/Image premierleaguedotcom

Romelu Menama Lukaku Bolingoli. Itulah nama lengkap penyerang Manchester United Romelu Lukaku. Kehadiran Romelu Lukaku di lini serang Seten Merah dalam kompetisi Liga Inggris musim 2017/2018 adalah sesuatu yang luar biasa.

Penyerang tim nasional Belgia tersebut sangat kuat dan ganas. Dia adalah seorang pembunuh di kotak pinalti lawan. Lukaku adalah seorang predator!

Bila melihat Statistik bermain Lukaku untuk Manchester United musim ini sungguh mencengangkan. Bermain 5 kali di Liga Inggris dan mencetak 5 gol!

Di Liga Champion pemain yang lahir pada 13 Mei di Kota wisata Antwerp Belgia ini telah mengemais 1 gol di Liga Champion musim ini. Rata-rata golnya di Liga Iinggris 1.00.

Terakhir Lukaku bukukan golnya ke gawang mantan Klubnya Everton dalam Matchweek 5 minggu ini. Dribbling yang kuat dan Finishing yang hebat adalah ciri khas seorang Romelu Lukaku yang kini paling ditakuti semua penjaga gawang manapun di Liga Inggris dan Liga Champion Eropa.

  • Image premierleaguedotcom*

Seperti yang ditulis dalam Wikipedia, Lukaku memulai karirnya di Klub Divisi II Belgia bernama Rupel Boom pada usia 5 tahun. Setelah itu, Lukaku akhirnya ditemukan oleh Kelompok pencari bakat Sepakbola Belgia yaitu Lierse yang membuatnya pindah ke Anderlecht; sebuah Klub Raksasa Liga Profesional Belgia pada tahun 2006.

Lukaku membuat debut profesional pertamanya ketika dia masih duduk di bangku SMA. Umurnya 16 tahun ketika itu dan menjadi Top Skor musim 2009/2010. Klubnya Anderlecht pun berhasil menjuarai Liga Belgia. Lukaku sendiri terpilih sebagai pemain terbaik dan merebut Belgian Ebony Shoe, sepatu Emas Liga Belgia.

Ada transfer pemain musim panas tahun 2011 Romelu Lukaku dibeli Chelsea. Kesempatan bermain di Chelsea diterimanya. Meskipun Lukaku tidak menjadi pilihan utama Klub kaya yang saat itu dilatih oleh Jose Mourinho. Lukaku pun dipinjamkan ke West Bromwich Albion pada musim keduanya di Liga Inggris.

Pada tahun 2014, Everton membeli Lukaku dari Chelsea dengan nilai pembelian mencapai 28 juta Euro. Ini adalah rekor penjualan Chelsea. Selama tiga tahun membela Everton di Liga Inggris dan menjadi andalan utama klub London itu, Lukaku dibeli Manchester United pada musim 2017/2018.

Debut Internasional pertama Romelu Lukaku untuk tim nasional Belgia terjadi pada tahun 2010. Hingga saat ini Lukaku sudah bermain 50 kali untuk timnas Belgia. Pemain andalan Manchester United ini sudah bermain di Piala Dunia 2014 di Brazil lalu, dan juga Piala Eropa di Perancis.

Selamat bermain untuk Manchester United Predator baru Liga Inggris! [20]

Sumber bacaan: Wikipedia

Salam KSI

Salam ASW

Salam PASUKAN ELIT 20

Salam BSM

Salam Damai Penuh Cinta

@bahagia-arbi

Don’t forget to send your Gifts / Donation / Contribution funds to @bullionstackers to help #whalepower Community Project.

Sort:  

This post recieved an upvote from minnowpond. If you would like to recieve upvotes from minnowpond on all your posts, simply FOLLOW @minnowpond

This post recieved an upvote from minnowpond. If you would like to recieve upvotes from minnowpond on all your posts, simply FOLLOW @minnowpond

Thanks my friend. Keep spirit. All the best. Regard from Bireuen.

Pinter Mourinhou, triknya sukses menjual pemain hebat...

Ya Kakak, sekarang dibeli lagi kala dia megqng MU. Politik dagang yg hebat

This post has been ranked within the top 50 most undervalued posts in the first half of Sep 19. We estimate that this post is undervalued by $20.11 as compared to a scenario in which every voter had an equal say.

See the full rankings and details in The Daily Tribune: Sep 19 - Part I. You can also read about some of our methodology, data analysis and technical details in our initial post.

If you are the author and would prefer not to receive these comments, simply reply "Stop" to this comment.

Tulisannya keren ini dan telah kami upvote.. 😃

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.15
JST 0.027
BTC 59439.79
ETH 2290.08
USDT 1.00
SBD 2.48