Pembuatan dimsum Ayam!!

in #food7 years ago

Selamat malam stemit,,kali ini saya akan membahas tentang dimsum ayam

Seperti yang kita ketahui,bahwasanya dimsum bukan makanan yang berasal dari negara kita. tetapi dimsum termasuk makanan yang juga disukai di negara kita. Dengan harga yang berkisar 17.000-20.000 rupiah bisa ketahui bahwasanya makanan dimsum ini termasuk makanan yang mewah. saya tahu harganya dikarenakan abang saya juga ada menjual dimsum.


Sumber

Dimsum sudah dikenal sudah dikenal makanan populer sejak ribuan tahun yang lalu. Sejak abad ke-10 telah dikenal sekitar 2.000 jenis macam-macam dim sum. Di masa sekarang sebuah restoran besar dim sum biasanya sudah menyajikan sekitar 100 jenis dim sum. Dim sum kemudian menjadi sarapan pagi khas orang Hong Kong (Hong Kong terletak tepat di seberang Propinsi Guangdong, Cina, sehingga masyarakatnya mengikuti kebiasaan di Guangdong). Dim sum sengaja dibuat kecil agar mudah disantap dalam satu kali suapan Bentuknya harus indah agar menarik dan enak dinikmati bersama teh. Sumber


Sumber

Dim sum disajikan dalam wadah kukusan bambu agar tetap panas.Di Hongkong Dim sum kerap dinikmati bersama dengan teh sambil main mahjong/maciok. Para pria lansia biasanya datang ke restoran dim sum atau kedai teh sambil membawa kandang burung kesayangan mereka. Dim sum dibuat dan disajikan dengan memperhatikan keharmonisan warna, bentuk, rasa, aroma, kualitas bahan dasarnya, jenis masakannya dan bahan-bahan alami yang baik untuk kesehatan Dim sum dibagi atas 4 kategori yaitu dim sum kukus.Sumber


Sumber

Cara Membuat Dimsum Ayam

  1. Siapkan wadah besar, lalu isi dengan daging ayam halus, merica bubuk, garam, gula pasir, serta bawang putih halus. Aduk dan campur merata.

  2. Tambahkan campuran bahan di atas dengan kecap ikan dan wijen. Aduk rata.

  3. Siram dengan air secara perlahan sambil diaduk rata dengan menggunakan tangan.

  4. Selanjutnya, tambahka campuran bahan di ataas dengan tepung terigu yang sudah diayak halus secara perlahan sambil tetap diaduk hingga kalis.

  5. Kemudian bungkus adonan dimsum ayam yang sudah kalis dengan kulit siomay, lipat bagian ujungnya dan gunakan air untuk merekatkannya.

  6. Tambahkan dengan topping parutan wortel pada bagian atas dimsum. Ulangi hingga semua bahan tidak tersisa.

  7. Setelah itu, masukkan dimsum dalam panci yang sudah beralas daun pisang dengan olesan minyak atau kertas roti. Kukus selama ±18 menit hingga matang. Angkat dan sajikan.

  8. Terakhir Lengkapi sajian dimsum ayam dengan tambahan pelengkap saus sambal pedas, mayonaize, kecap manis atau sesuai selera. Sumber

Sekian dan terima kasih

Upvote dan follow me @iqbalsukma

Sort:  

haha, ka di koment le robot cheetah..

hahaha,,nyo bg :D
Robot Ngajak Berantem nyan.. :D

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.12
JST 0.028
BTC 64097.37
ETH 3476.43
USDT 1.00
SBD 2.53