Si Miskin, si menengah, dan si kaya (bilingual)

in #esteem6 years ago

Assalamualaikum..., selamat sore sahabat steemian. Sejujurnya ingin saya sampaikan judul diatas timbul dengan sendirinya disaat saya mau menulis dengan stok foto yang kosong.

Kita sebagai manusia yang hidup dalam kehidupan bermasyarakat senantiasa disibukkan oleh berbagai upaya yaitu :

"mencari yang belum ada"

image pixabay
Inilah Awal dari kesibukan dan kerepotan berkepanjangan. Dimana yang belum ada sungguh banyak dan beraneka ragam. Mulai dari yang kecil, sedang sampai yang besar, mungkin yang belum ada itu cuma segantang beras untuk dimakan pagi atau sore hari. Tapi lantaran susah mencarinya membuat orang begitu sibuk dan repot. Beruntunglah orang yang tiada sulit mendapatkannya, dan alangkah bersyukurnya bila telah mendapatkannya.

Bayangkan pula kalau yang belum ada itu lebih mahal dari itu dan beruntung mengusahakannya dengan cara yang wajar, bersih dan halal. Tentu akan lebih besar pula rasa syukurnya.

Rangsangan mencari yang belum ada akan selalu mempengaruhi manusia, sebab selalu saja dalam segala tingkat hidup ini muncul sesuatu yang belum ada sekalipun secara lahir segalanya sudah diperolehnya.

Tingkat hidup manusia umumnya orang tahu adalah tingkat miskin, menengah dan kaya.

Maka wajarlah mereka yang masih berada di tingkat miskin masih banyak yang belum ada, yang harus diadakan. Begitu pula yang berada di tingkat menengah, apabila pandangannya lebih banyak kepada tingkat yang kaya, tidak mau selalu memandang saudara-saudaranya yang di tingkat miskin.


imageimage
Padahal kalau ia berbuat demikian, memandang yang di bawahnya, ia akan merasakan dirinya telah kaya. Sebaliknya orang akan merasa miskin bila ia selalu memandang ke tingkat atasnya. Sedangkan mereka di tingkat atas pun akan juga merasa masih banyak yang belum ada padanya, karena buaian angan-angannya yang tiada berujung.

Akhirnya sabar menunggu giliran. Sebab ketidak sabaran serta ingin cepat dapat, sering menimbulkan kerawanan, penyelewengan yang akan merugikan dirinya dan orang lain.

Inilah goresan singkat yang semoga ada manfaatnya. Yang sudah tentu manfaat utamanya untuk diri saya sendiri. Terima kasih


image

@p3d1
image

disini image

Poor, middle, and rich

Assalamualaikum ..., good night friend steemian. To be honest, I would like to convey the title above by itself when I want to write with an empty stock of photos.

We as humans who live in social life are always preoccupied with various efforts, namely:

"looking for nonexistent"

imagepixabay

This is the beginning of busy and prolonged hassles. Where there is not yet really many and diverse. Starting from the small, medium to large, maybe the one that isn't there is just a bush of rice to eat in the morning or evening. But because it's hard to find it makes people so busy and troublesome. Luckily, people who don't have a hard time getting it, and how grateful they will be if they get it.

Imagine if those who do not already exist are more expensive than that and are lucky to work on them in a way that is fair, clean and lawful. Of course it will be even greater thanks.

The search for stimuli that do not yet exist will always affect humans, because always in all levels of life comes something that does not yet exist even though everything has been born.

The level of human life people generally know is the level of poor, middle and rich.

So it is only natural that those who are still in the poor level are still many that do not yet exist, which must be held. Likewise, those who are at the middle level, if their views are more to a rich level, do not want to always look at their brothers who are at the poor level.


imageimage
Even if he did so, looking at the one below him, he would feel himself rich. On the contrary, people will feel poor if they always look to the top level. While those at the top level will also feel that there are still many that do not yet exist for him, because the cradle of his dreams is endless.

Finally wait patiently for his turn. Because impatience and want to be able to quickly, often cause vulnerability, fraud that will harm him and others.

This is a short stroke that hopefully will have benefits. Which is certainly the main benefit for myself. thank you.


image

@p3d1
image

here

Sort:  

Terima kasih atas dukungannya, semoga kita sanggup berlayar di lautan steemit

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by p3d1 from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.17
TRX 0.12
JST 0.027
BTC 61639.07
ETH 2982.91
USDT 1.00
SBD 2.46