Tangan dan Kaki Berkerut ketika Lama Terkena Air

in #esteem6 years ago (edited)

Pernahkah memperhatikan, jika tangan dan kaki kita terendam air atau lama terkena air, maka kulit tangan dan kaki akan berkerut atau keriput. Kita sering melihat hal ini, namun lebih sering bersikap abai. Sebenarnya, mengapa kulit tangan dan kaki berkerut ketika lama terkena air?

image
Sumber: vizita.si

Berkerut nya kulit jari tangan dan kaki merupakan respon alami dari saraf simpatik yang terdapat di jari untuk mempertahankan kondisi tubuh tetap seimbang. Nah, jika seandainya saraf simpatik pada jari ini dipotong, maka kulit jari tidak akan berkerut lagi ketika lama terkena air.
Ketika tangan atau kaki lama terkena air, maka ada bagian yang menegang yaitu pembuluh darah. Hal ini tidaklah baik, karena tubuh harus bekerja lebih keras. Maka saat ini lah, saraf simpatik yang ada di jari akan diaktifkan, yang menyebabkan pembuluh darah di jari tangan dan kaki akan menyempit, sehingga aliran darah ke jari tangan dan kaki akan dibatasi.
Volume darah yang berkurang mengakibatkan kulit tertarik ke dalam dan membentuk lipatan yang sering kita kenal dengan keriput atau berkerut.

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by hazard10 from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.29
TRX 0.12
JST 0.033
BTC 62579.42
ETH 3010.71
USDT 1.00
SBD 3.42