Browser Opera Telah Hadir Mendukung Ethereum Yang Mengintegrasikan Web 3.0

in #crypto-news6 years ago
Opera merupakan salah satu browser yang banyak digunakan baik untuk android maupun untuk komputer dan juga memiliki versi dengan ukuran ringan untuk digunakan dalam aktifitas berselancar di internet . Pada tahun ini opera sudah meliris versi browser dukungan Ethereum aplikasi bawaan desktop serta memungkinkan web 3.0 dan dapat dengan lancar berinteraksi dengan aplikasi terdesentralisasi (dApps) pada blockchain.Pada bulan Juli, di nyatakan bahwa, produsen peralatan pertambangan kripto terbesar di dunia, akan memperoleh 43 persen saham di Opera. Meskipun masih belum jelas apakah Bitmain telah berinvestasi di browser, kedua perusahaan dilaporkan mengadakan diskusi sebelum rilis laporan terkait akuisisi potensial.Dengan mempertimbangkan bahwa Opera lebih populer di antara pengguna ponsel daripada pengguna desktop dan berbagai manfaat keamanan menggunakan sistem berbasis seluler di atas platform desktop dan berbasis web, kemungkinan besar Opera akan terus menunjukkan peningkatan dalam infrastruktur cryptocurrency pada perangkat mobile nya.

opera-ethereum-wallet.png
Source: Opera

Sort:  

Congratulations @reyzal! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 1 year!

Click here to view your Board

Support SteemitBoard's project! Vote for its witness and get one more award!

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.12
JST 0.028
BTC 66158.45
ETH 3552.28
USDT 1.00
SBD 2.61