Mekanisme Motor

in #busy7 years ago

A. Katup dan Kelengkapan penggeraknya

  1. Katup dan Cara Kerjanya
    Guna mengatur masuk dan keluarnya gas buangan dipakailah katup berikut alat kelengkapan penggeraknya. Dengan membuka dan menutup saluran kedalam silinder.
    Jelasnya adalah: poros bubungan berputar, mengakibatkan bubungan menekan tappet 9cam follower0, daya dorongan nya dilanjutkan batang penekan, seterusnya mendorong rocker-arm, berikutnya menekan katup hingga turun ke bawah.
    Langkah kerja katup adalah sebagai berikut:
    a. Langkah Isap: Piston turun, katup isap terbuka dan katup buang tertutup.
    b. Langkah kompresi: Piston ke atas, kedua katup metutup.
    c. Langka usaha: Kedua katup menutup, piston bergeraka ke bawah.
    d. Langkah Buang: Piston bergerak ke atas, katu isap tertutup, katup buang terbuka.
    klep.jpg

  2. Macam-macam Katup
    Kini katup pada motor diletakkan pada kepala silinder. Dengan dasar, katup yang ditempatkan disitu lebih gampang disetel ketimbang katup disisi.
    Ada 3 macam mekanisme katup dikepala:
    a. Katup dikepala poros hubungan disisi (OHV)
    b. Katup di kepala poros hubungan tunggal di kepala (OHV-SOHC)
    c. Katup dikepala poros hubungan ganda di kepala (OHV-DOHC).
    saring2.gif

  3. Tensioner atau penegang rantai
    Pada katup yang dijalankan oleh rantai (sabuk) dilengkapi dengan penengan rantai (sabuk). penegang rantai mencegah rantai (sabuk) timbul getaran. Dan menimbulkan suara berisik, khususnya bila terjadi perubahan kecepatan motor.

Sort:  

Postingan yang bagus dan bermanfaat bagi kita yang ingin menekuni ilmu automotive

Bagus, aku suka mesin,
Kunjugi @fandemcobra ya

Congratulations @balia! You have completed some achievement on Steemit and have been rewarded with new badge(s) :

Award for the number of upvotes

Click on any badge to view your own Board of Honor on SteemitBoard.
For more information about SteemitBoard, click here

If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

By upvoting this notification, you can help all Steemit users. Learn how here!

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.13
JST 0.027
BTC 60728.87
ETH 2661.87
USDT 1.00
SBD 2.50