Bunga tahi ayam

in #bunga6 years ago

IMG_20180227_183625.jpg

Bunga tahi ayam atau bunga tahi kotok merupakan herba semusim yang tumbuh tegak bercabang dengan tinggi 0,6 m sampai 1,3 m. Tanaman ini berasal dari Mexico. Memiliki bau yang tidak sedap mungkin karena itulah bunga ini memiliki sebutan nama bunga tahi ayam. Larutan bunga ini bisa digunakan untuk membunuh belatung pada tanaman. Bau tak sedap pada tanaman ini juga sangat di benci nyamuk karena mengandung pestisida alami walaupun demikian tidak berbahaya bagi manusia. Bunga ini juga dibenci serangga makanya sering kita lihat dilahan lahan pertanian. Bunga ini kerap di tanam berselang seling dengan tanaman sayuran untuk menolak serangan hama. Untuk mengusir tikus petani juga menanam bunga ini sepanjang pinggir sawah. Itulah informasi singkat tentang bunga tahi ayam yang baunya tidak sedap tetapi sangat bermanfaat.

Sort:  

Congratulations @ginatri! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 1 year!

Click here to view your Board

Support SteemitBoard's project! Vote for its witness and get one more award!

Congratulations @ginatri! You received a personal award!

Happy Birthday! - You are on the Steem blockchain for 2 years!

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking

Vote for @Steemitboard as a witness to get one more award and increased upvotes!

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.12
JST 0.028
BTC 65826.04
ETH 3521.87
USDT 1.00
SBD 2.49