Kekayaan Buah Mangga Yang Baik Untuk Kesehatan

in #blog7 years ago (edited)

Buah buahan tropis terkenal akan kekayaan nutrisi yang terkandung di dalamnya. Mangga memiliki banyak sekali nutrisi dan serat yang mampu memperbaiki metabolisme dalam tubuh manusia layak nya buah buah tropis lainnya juga. Mangga sudah begitu terkenal di kalangan para wanita serta ibu ibu rumah tangga, karena mangga mampu memberikan efek awet muda bagi para konsumennya.


Mangga memiliki tekstur yang lembut dan manis serta sedikit asam yang membuat para penggemar mangga tidak bosan bosan memakannya. Buah mangga ini banyak sekali mengandung vitamin c yang berguna untuk mencegah penyakit kanker.

Kandungan Buah Mangga

sumber informasi

  • Energi 272 kJ (65 kcal)
  • Karbohidrat 17,00 g
  • Gula 14,8 g
  • Diet serat 1,8 g
  • Lemak 0,27 g
  • Protein 0,51 g
  • Vitamin A equiv. 38 mg (4%)
  • Beta-karoten 445 mg (4%)
  • Thiamine (Vit. B1) 0.058 mg (4%)
  • Riboflavin (Vit. B2) 0,057 mg (4%)
  • Niacin (Vit. B3) 0,584 mg (4%)
  • Asam pantotenat (B5) 0,160 mg (3%)
  • Vitamin B6 0,134 mg (10%)
  • Folat (Vit. B9) 14 mg (4%)
  • Vitamin C 27,7 mg (46%)
  • Kalsium 10 mg (1%)
  • Besi 0,13 mg (1%)
  • Magnesium 9 mg (2%)
  • Fosfor 11 mg (2%)
  • Kalium 156 mg (3%)
  • Seng 0,04 mg (0%)

Manfaat Dari Buah Mangga

  • Mencegah diabetes
  • Mencegah kerusakan atau degenerasi makula
  • Mencegah penyakit jantung
  • Mencegah penyakit kanker
  • Untuk kesehatan tulang
  • Sebagai sumber zat besi
  • Untuk kesehatan mata

Cara Buat Juice Mangga

Mangga enak dikonsumsi secara langsung, atau bisa juga di buat juice yang membuat cita rasa mangga lebih kaya lagi. Untuk membuat juice mangga yang sedap anda bisa menambahkan sedikit susu kedalam campuran juice mangga. Berikut vedio tutorial cara membuatnya ;

Sort:  

so refreshing

Tapi sebaiknya dimakan langsung lebih nikmat dari pada di jus, 😁

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.17
JST 0.030
BTC 82470.22
ETH 3177.63
USDT 1.00
SBD 2.82