Sahabat Kecil Ku

in #best7 years ago

Dulu, masih ingatkah dulu, masa dulu kita bermain bersama - sama, aku terjatuh sehingga menangis kamulah yang membantuku untuk tetap kuat, dan kamu pulalah yg selalu menyemangatiku, untuk tidak boleh bersedih, tidak boleh menangis, apapun permasalahan yang kita hadapi kedepannya, dan masih ingatkah? ketika kita sekolah dulu uang jajan ku terjatuh, sewaktu kita lagi asik bermain - main dihalaman sekolah, namun engkau rela membagi sebahagian uang jajan mu buat aku sahabat mu dan masih banyak kenangan lain yang tak terlupakan.

image

  Nah itulah sahabat, sahabat rela bersamamu susah maupun senang, dia rela ada di setiap saat dengan mu, bukan cuma di waktu senang mu saja, sahabat selalu rela berbagi dalam segala hal.
 Maka dari itu, jagalah sahabat - sahabat mu ya.. !!
Sort:  

wow nice pic soo cute

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.32
JST 0.052
BTC 102494.74
ETH 3847.95
USDT 1.00
SBD 4.06