'Gelombang Cinta' Flowers, Oxygen Producers in the Room (Bilingual)

in #ark-greenearth6 years ago

bunga gelombang cinta.jpg

Brother, sister and friend of steemian who is always cheerful. Hopefully today can be more fun than the previous days.

This time, I want to show again one type of flower 'Gelombang Cinta'. This time, the flower planted in this pot, is removing a flower that is wrapped in pink petals.

As I have said in previous writings, that flowers are still a family of Araceae that has a lot of roots, stems and leaves that are sturdy with CO2 gas content that is so important to humans, if placed in the living room.

‘Gelombang Cinta’ Flowers can also help increase the O2 (oxygen) content found in our room. Of course this can help refresh our home space and increase air circulation in the house.

For more details, you may read the previous article entitled: Knowing Love Waves and Their Benefits.

It's just that in this article, I want to connect a little about the tree planting program that was initiated in the ARK-Green Earth contest. The contest that is @arkecosystem responsive with the jury: @happyphoenix, makes our environment healthy.

Oh, yes. For those who have not participated in the contest, please join. If it's not wrong today, Friday. Is the last day of participation in the test. At least, we participate in planting trees and greening our environment.

Perhaps, the flower ''Gelombang Cinta'' is a type of plant that is very beneficial for humans, in addition to its green and fresh colors, it is also capable of producing oxygen (O2) which is needed in human life.

In this paper, once again I invite friends to Steemian. "Let's save our earth with the movement of planting trees and green plants". Green greetings.

Lovers of flowers
@zadaalzena
bunga gelombang cinta_1.jpg

bunga gelombang cinta_2.jpg

INDONESIA

Bunga ‘Gelombang Cinta’ Penghasil Oksigen dalam Ruangan

Abang, kakak dan teman-teman steemian yang selalu ceria. Semoga hari ini bisa lebih menyenangkan dari hari-hari sebelumnya.

Kali ini, saya ingin memperlihatkan kembali salah satu jenis bunga ‘gelombang cinta’. Kali ini, bunga yang ditanam dalam pot ini, sedang mengeluarkan bakal bunga yang terbungkus kelopak yang berwarna merah jambu.

Sebagaimana yang pernah saya sampaikan pada tulisan sebelumnya, bahwa bunga yang masih satu keluarga Araceae yang memiliki perakaran yang banyak, batang serta daun yang kokoh dengan kandungan gas CO2 yang begitu penting untuk manusia, jika diletakkan pada ruang tamu.

Bunga Gelombang Cinta ini juga bisa membantu meningkatkan kandungan O2 (oksigen) yang terdapat pada dalam ruangan kita. Tentu hal ini dapat membantu menyegarkan ruangan rumah kita serta meningkatkan sirkulasi udara di dalam ruangan rumah.

Untuk lebih lengkapnya, mungkin bisa dibaca tulisan sebelumnya yang berjudul: Mengenal Bunga Gelombang Cinta dan Manfaatnya.

Hanya saja dalam tulisan kali ini, saya ingin menyambung sedikit tentang program menanam pohon yang digagas dalam kontes ARK-Green Earth. Kontes yang disponsiri @arkecosystem dengan juri : @happyphoenix ini, menjadikan lingkungan kita sehat.

Oh.. ya. Bagi yang belum ikut kontes, silahkan ikut. Kalau tidak salah hari ini, Jumat. Merupakan hari terakhir dari ke ikut sertaan dalam kotes tersebut. Setidaknya, kita ikut menanam pohon dan menghijaukan lingkungan kita.

Mungkin, bunga ‘Gelombang Cinta’ ini merupakan salah satu jenis tanaman yang sangat bermanfaat bagi manusia, selain warnanya yang hijau dan segar, juga mampu menghasilkan oksigen (O2) yang sangat dibutuhkan dalam hidup manusia.

Dalam tulisan ini, sekali lagi saya mengajak para teman-teman steemian. “Mari kita selamatkan bumi kita dengan gerakan menanam pohon dan tumbuhan hijau”. Salam hijau.
ark_contes_logo.jpg

bunga gif.gif

Pecinta bunga
@zadaalzena
steemit copy.jpg

gif steem.gif

Sort:  

@zadaalzena ikuti kontes period 2 besok saya posting kontest nya, tema menanam di tanah ya, siapkan tanaman mu.

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by zadaalzena from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.14
JST 0.030
BTC 60268.51
ETH 3201.96
USDT 1.00
SBD 2.43