Tugu Pilot Pertama Di Aceh

in #aceh7 years ago (edited)

Halo Stemian Semua dimana pun anda berada ...
Kali ini saya posting sebuah tugu bersejarah yang diabadikan sebagai tanda bahwa Aceh punya pilot pesawat tempur pertama yang handal. Pilot ini bernama Maimun Saleh, lahir tahun 12 Mei 1929 di Desa Aneuk Galong, Sibreh, Aceh Besar dan meninggal tahun 1952 dalam usia 23 tahun, kecelakaan pesawat di Bogor.
SP Aneuk Galong.jpg
Tugu ini berada di Simpang Aneuk Galong Aceh Besar, dibangun oleh Angkatan Udara untuk mengenang jasanya. Tugu ini sekitar 15 Km dari Kota Banda Aceh meunuju Medan. Pesawat di tugu ini jenis Hawk-200 buatan Inggris yang masih utuh.
Saat ini di Aceh ada SMK Penerbangan, semoga ada jurusan pilot sehingga bisa melahirkan pilot pilot handal mengikuti jejak Maimun Saleh. Semoga ...

Coin Marketplace

STEEM 0.16
TRX 0.16
JST 0.032
BTC 58495.14
ETH 2461.74
USDT 1.00
SBD 2.36