Pemenang Kontes Fotografi Edisi ke 11

in STEEM FOR INDONESIA10 days ago

Hai Steemian dimana pun anda berada, salam hormat

Satu minggu telah berlalu dari waktu Kontes Fotografi Edisi Ke 11, kami telah menemukan pemenang melalui posting partisipasi kontes. Pada minggu ke sebelas ada dua Steemian yang berpartisipasi dengan mengirim konten sesuai aturan yang ditetapkan dalam aturan kontes

Kontes yang menarik ini akan terus diselenggarakan secara konsisten setiap minggu nya sebagai media pembelajaran menghasikan konten yang berkualitas bagi Steemian dimana pun berada kepada kami di platform Steemit dan kami berusaha mendukung Steemian untuk terus meningkat dan meraih kesuksesan. @steem4indonesia sebagai penyelenggara kontes mengucapkan terimakasih banyak kepada kontestan yang telah berpartisipasi pada edisi ke sebelas dan harapan kami di edisi berikutnya akan ada lebih banyak Steemian yang berpartisipasi untuk mengikuti kontes ini

Copy of Copy of Kontes Fotografi Edisi ke 7 (5).jpgGambar di edit menggunakan Canva, Sumber Gambar

Untuk itu sebagai penyelenggara kontes @steem4indonesia telah memilih juara utama yang mendapatkan hadiah dari @waterjoe adalah sebagai berikut:

  • Juara 1 nama akun @asiahaiss mendapatkan 3 steem power
  • Juara 2 nama akun @itikna09 mendapatkan 2 steem power
  • Juara 3 belum ada pemenang

Berikut adalah pemenang Kontes Fotografi Edisi ke 11 :

Cover WinnerLink Post
vM1pGHgNcyCXUWJECrZbvn1NMPj1oFGUo3gYfF3NNPRD9WhoU2PimwiPVV34PwdMrFqgfxzecGELiKW15ZyHytdh2jJ14U7yGd3VHCo8Wa1Adu6XtoV2DmY7NZhfb2ycRZ5CkJA.jpeg@asiahaissHobi Fotografi : Pouring & Poetry, Old Yet Gold
JvFFVmatwWHRfvmtd53nmEJ94xpKydwmbSC5H5svBACH7xyDmvTbTK5JGqUcRr2ZSn6qq4eVbPGH7NgwjWSmYkTE3NHATzKGJZVXUjFhvMg6vhgwyQC8Qf1SeLXgDhwEoPGuSMdAAS.jpeg@itikna09Hobi fotografi Belalang kuning cantik

Screenshot_20240620_152802_Chrome.jpgHasil tangkapan layar SP yang telah di transfer dari akunnya @waterjoe kepada pemenang dapat di lihat dalam bentuk gambar

Demikian postingan pemenang lomba ini kami buat, disini @steem4indonesia selaku penyelenggara mengucapkan selamat kepada yang terpilih

Catatan :

Keputusan dari juri tidak dapat di ganggu gugat

Tertanda,
Penyelenggara Kontes Fotografi
Tim STEEM FOR INDONESIA

cc:
@disconnect
@waterjoe
@klen.civil
@humaidi
@muksa

PROMO STEEM

We invite you to support @pennsif.witness for growth across the whole platform through robust communication at all levels and targeted high-yield developments with the resources available.
Click Here

Tautan Mudah untuk delegasi ke @steem4indonesia

100200300400500
10002000300040005000

Sort:  
 10 days ago 

Alhamdulillah, thank you ever so much for selecting my post as the 1st winner in this adorable contest 🏆
I do love photography contest, indeed
Barakallahu also to my friend @itikna09 🎉🥳 Keep it up a good works, fellas 💪🏻

 10 days ago (edited)

Terima kasih banyak telah memilih saya sebagai pemenang ke dua tentu ini merupakan salah satu Hobi saya dan juga selamat kepada teman @asiahaiss kamu luar biasa menampilkan gambar yang sangat menarik tentunya juga saya suka terima kasih yuk kita hadir kontes selanjutnya

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.13
JST 0.029
BTC 60796.54
ETH 3365.01
USDT 1.00
SBD 2.50