Steemit Engagement Challenge | S16W2| Solo vs Group in Travel

in Traveling Steem3 months ago

Hijau Floral Bepergian ke Alam Kolase Foto_20240307_143517_0000.png

Pada kesempatan kali ini saya ingin menceritakan tentang kontes yang diadakan oleh steemit yaitu Steemit Engagement Challenge Season 16 - Week 2, di komunitas yang dipilih ini adalah Traveling Steem yang di buat dengan tema Solo vs Group in Travel.

Pilihan Anda untuk bepergian sendiri atau berkelompok: nyatakan alasan Anda dengan mencantumkan kelebihan dan kekurangan

Menurut aku pribadi pergi dengan berkelompok jauh lebih menarik di banding kan bepergian dengan sendiri. Mengapa seperti itu? Karna bepergian dengan sendiri akan membuat kita jenuh dan bosan dalam perjalanan karna tidak ada kawan ber ngobrol. Beda dengan orang introvert yang dimana mereka lebih senang menyendiri di bandingkan bergabung dengan keramaian.

IMG_20240211_133812.jpg

Maka dari itu aku lebih senang bepergian dengan ramai-ramai karna disaat seperti itulah kita akan mendapatkan momen yang luar biasa dan tawa bahagia bersama saat dalam perjalanan. Kemudian pergi berkelompok juga kita bisa membagikan tugas masing-masing saat camping ataupun mendaki gunung. Kemudian saat musibah juga ada yang menolong kita dan mereka lah yang akan merawat kita selama di perjalanan, maka dari itu lebih baik bepergian dengan kelompok di bandingkan sendiri.

Perbedaan yang Anda alami pada biaya umum dengan bepergian dengan modalitas ini

Menurut aku pribadi perjalanan sendiri membutuhkan biaya yang lumayan banyak di bandingkan dengan kelompok. Mengapa seperti itu? Karna disaat kita pergi berkelompok kita bisa mengumpulkan dana perorangan dengan batas minimal 100 rb perorangan ataupun 21 steem. Itu jikalau perjalanan seperti pergi ke kolam renang ataupun bakar-bakar.

Jadi perjalanan berkelompok dana nya lebih hemat dan kita bisa menikmati kemewahan makanan bersama dan kekompakan juga saat bepergian. Pergi sendiri itu sangat membosankan walaupun dana keluar banyak tapi memuaskan juga. Jadi sebaiknya saat travelling lebih baik pergi berkelompok dari pada pergi sendiri.

IMG_20240211_132427.jpg

Untuk perjalanan berkelompok: orang mana yang ingin Anda ajak dalam perjalanan? Sendirian: kegiatan apa yang akan kamu lakukan?

Saat perjalanan kelompok orang yang ingin aku ajak yaitu orang-orang yang sering nongkrong dengan ku alias teman sekolah. Mereka salah satu steemian aktif juga di platform steemit ini akan tetapi mereka lebih sering aktif di wherein karna mereka memiliki pekerjaan yang padat sehingga mereka tidak terlalu mempedulikan nya. Oh iya dengan mereka juga saat bepergian seperti bakar-bakar ayam dan pergi camping di Takengon kami selalu mengumpulkan dana melalui steem ataupun SBD.

Jadi beban untuk bepergian untuk dana kami tidak susah begitu juga dengan kendaraan. Yang membuat kami susah itu hanya waktu kosong saja karna semakin dewasa kami harus mengejar masa depan dan mempunyai waktu kosong hanya sedikit.

Sebagai rekomendasi: Apa saja spot terbaik untuk berwisata berkelompok/sendirian?

Spot yang baik untuk berwisata menurut ku cukup lah banyak tergantung selera seseorang seperti apa dan keinginan liburan kemana. Jikalau anda ingin liburan seperti camping di samping lut tawar, Takengon. Maka spot yang kita dapat kan disana yaitu keindahan lut tawar yang di kelilingi oleh gunung-gunung yang tinggi dan hawa udara yang sejuk.

Kemudian untuk keindahan di untuk mendaki kita akan melihat keindahan alam yang sangat luar biasa di atas gunung, kemudian sunset yang cantik dan sunrise yang indah di waktu pagi. Jadi aku tidak bisa merekomendasikan spot berwisata untuk seseorang karna selera orang berbeda-beda. Untuk aku sendiri saat ini ingin pergi ke gunung karna spot keindahan alam yang ingin aku nikmati.

Demikian postingan saya hari ini, sampai jumpa di postingan saya yang lainnya.

Saya ingin mengajak teman-teman saya yaitu @drhira, @dasudi, @nasir04

Salam,
@rahmat31

Tentang saya - Klik Disini

Sort:  
 3 months ago 

Terima kasih atas sharingnya! Menarik mendengar perspektif Anda tentang solo vs group travel. Kedekatan dan kerjasama dalam perjalanan kelompok, bersama dengan potensi hemat biaya, merupakan aspek yang sangat disoroti. Semoga Anda terus menikmati perjalanan bersama teman-teman dan mendapatkan pengalaman yang tak terlupakan!

Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
image.png
please click it!
image.png
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)

The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.

TEAM 2

Congratulations! This post has been voted through steemcurator05. We support quality posts, good comments anywhere and any tags.


Team 2.jpeg


Curated by : @waterjoe

Iya, senang membaca artikel anda bagikan disini teman.

Seperti yang anda katakan, jika bepergian dengan kelompok adalah hal yang menyenangkan.
Dan terkadang dalam kelompok kita maka jika terdapat yang tidak sefrekuensi maka hal ini akan sangat tidak baik temanku.

Tapi jika sendiri, maka kita memeiliki kebebasan yang cukup untuk menikmati perjalanan tersebut.
Tidak harus mendengar ajakan" orang lain.

Dan sepertinya anda sangat berhasil dalam membicarakan tentang biaya,
Jelas jika kita pergi bersama kelompok maka, biaya akan lebih murah dari pada pergi sendiri, karena kita dapat membagikan atau mengongsikan biaya tersebut dengan kelompok kita.

Terimakasih sudah berantisipasi dalam kontes ini dan semoga sukses dalam kompetisi minggu ini temanku.

 3 months ago 

Traveling alone keeps one bored and sleepy while traveling in groups keeps one awake and lively, but have you thought of those friends who join our group travel and in the course of this, they become annoying and makes the journey boring for us.

I have tried to avoid such friends but most times they kept coming and you can't push them away. A good spot for traveling depends on choice. Everyone has choice and would love to have their choice. Success to you!

 3 months ago 

Wah, itu perspektif yang menarik banget! Bener juga, pergi dengan kelompok bisa jadi lebih seru karena ada teman buat ngobrol dan berbagi pengalaman. Rasanya jadi lebih hidup dan ga berasa sendirian. Tapi tentu, tiap orang punya gaya dan kebutuhan perjalanan yang berbeda. Bagi yang lebih enjoy sendirian, pasti menikmati momen-momen tenang dan introspektif di perjalanan. Semua tergantung pada preferensi masing-masing, ya! Yang penting, tetap enjoy dan nikmati setiap momen petualangan, entah sendiri atau bersama teman.

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.

@rahmat31 Your travel experiences and preferences are truly fascinating. It's great to hear about the joy and camaraderie you find in group travel especially during activities like camping and mountain climbing. Your insights into the financial aspects of solo and group travel offer valuable considerations for fellow travelers. Best of luck

 3 months ago 

Hello traveler! 👋🏼

Thank you friend for participating in this week's engagement challenge. We encourage you to visit the other participants' posts as well.


AI/Plagiarism free☑️
Steemexclusive☑️
Club100☑️
Burnsteem25☑️
Free bots☑️
Voting CSI10.5 ( 0.00 % self, 223 upvotes, 174 accounts, last 7d )
Score9.4/10

~ Join the X profile, Discord server + Telegram group and have a happy day.👍🏼



 3 months ago 

Hello @rahmat31,hope your day is going well and your thoughts on traveling alone versus with friends are interesting.

I agree that it's more fun to travel with friends because you can share moments and help each other out. Splitting costs and tasks also makes sense. Your suggestions for places like Takengon for camping is looking great. Thanks for sharing your experiences and ideas, really enjoyed reading your blog wish you success 💖🤗🌸💞.

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 66233.88
ETH 3561.73
USDT 1.00
SBD 3.14