Hi ! I'm Indah and I'm A Sea Lover

in #introduceyourself6 years ago (edited)

Assalamualaikum..

IMG_20170511_134429.jpg

Hello stemian, saya indah dari Aceh, Indonesia. Saya masih sangat baru di steemit dan ini juga merupakan postingan pertama saya.

Hello stemian, I’m Indah from Aceh, Indonesia. I’m still newbie in steemit and this is my first post, I hope you enjoy to read it.

Saya menghabiskan beberapa hari untuk berpikir apa yang harus saya tulis di postingan perkenalan dan pada akhirnya saya tidak menemukan ide sama sekali.

I spent a few days to think what to write in the introductory post and in the end I did not find any ideas at all.

Tetapi pada postingan ini saya akan mencoba memperkenalkan diri saya dan berharap kalian semua senang membacanya.

But in this post, I will to introduce my self and I hope all of you enjoy to read it.

Orang tua saya memberikan nama kepada saya Indah Permatasari, tapi saya biasanya menambahkan "Elzerra" dibelakangnya. Mengapa? hanya karena nama tersebut merupakan nama kecil saya. Teman-teman saya mengiraa nama saya adalah "Indah Permatasari Elzerra".

My parents gave me a name Indah Permatasari, but I usually add "Elzerra" behind him. Why? it's just because the name was my first name. My friends thought my name was "Indah Permatasari Elzerra".

Saya sering menghilangkan “Permatasari” diberbagai media sosial dan lebih sering menggunakan “Indah Elzerra” supaya namanya lebih keren.. Haha.. !!

I often remove "Permatasari" in social media and usually use name "Indah Elzerra" because that name is more cool .. Haha.. !!

Saya anak kedua dari lima bersaudara dan memiliki kembaran yang namanya Intan Permatasari. Wajah kami tidak begitu identik namun susah untuk dibedakan. Sering teman-temannya mengira bahwa saya adalah Intan begitu juga sebaliknya.

I am the second of five siblings and have a twin whose name is Intan Permatasari. Our faces are not so identical but hard to differentiated. sometimes his friends think that I am a Intan and otherwise

Intan sekarang sudah menikah dan sebentar lagi akan menjadi seorang ibu. Sedangkan saya? Saya masih betah dengan kesendirian atau mungkin jodohnya masih jadi rahasia Allah dan banyak teman-teman menyebut saya "jomblo". tapi tidak apa-apa, saya bahagia dengan hidup saya. Haha..

IMG_2816.JPG

Intan is married and will be a mother soon. while am I? I feel comfort alone or maybe my soulmate still be a secret of God and my friends call me "jomblo". but it's oke, I'm feel happy with my life. Haha..

@iqbalsweden adalah orang yang pertama kali mengenalkan steemit kepada saya. Dia merupakan teman kuliah dan kkami aktif di organisasi yang sama

@iqbalsweden was the person who first introduced steemit to me. He is a my friend in collage and we were actived in the same organization

Dia banyak mengajarkan cara-cara menulis yang baik kepada saya, cara menulis diblog dan juga lainnya. Dalam menulis, dia sering mengingatkan saya untuk fokus dan konsisten. Dia juga yang mengenalkan saya kepada kelas FAMe (Forum Aceh Menulis).

He many teach me about good writing methods, writing in blog and other. In a writing, he often reminds me to focus and be consistent. He also introduced me to the FAMe (Aceh Writing Forum) class.

Saya menghabiskan waktu selama empat tahun tiga bulan untuk mendapatkan gelar sarjana di Ilmu Kelautan, Fakultas Kelautan dan Perikanan, Universitas Syiah Kuala. Selama kuliah ini lah saya mulai menjadi pecinta laut walaupun sebenarnya saya lebih sering main dipantainya.

I spent four years and three months to get a degree in Marine Science, Faculty of Marine and Fisheries, Syiah Kuala University. During this study I started to become a sea lover even though I actually play more often in the beach.

11174719_1064642440231130_475722281975573282_o.jpg
Sumber: https://www.facebook.com/qusnar.rayyen

Pantai dan laut menjadi tempat tidak terpisahkan dari keseharian saya, ketika liburan datang saya pergi ke pantai, ketika ada masalah, pantai adalah tempat untuk menenangkan diri. Dulu waktu kecil saya tidak begitu suka ke pantai, terakhir saya ke pantai dan melihat laut kira-kira sebelum tsunami terjadi dan setelah itu saya tidak pernah lagi pergi ke laut.

The beach and sea become inseparable in my daily life, when holidays come I go to the beach, when I have a problem, beach is the place to calm down. when I was child, I don't really like beach and sea, last I went to the beach and sea the sea just before the tsunami happened and after that I never again go to the sea.

Indah 1.JPG
Sumber: https://www.instagram.com/indahelzerra/

Tapi ketika kuliah di Ilmu Kelautan hampir setiap minggu saya ke laut, selain karena mata kuliah juga sebagai ajang refreshing dari rutinitas harian. Teman-teman saya juga semuanya memiliki hobi yang sama seperti saya.

But when studying in Marine Science almost every week I go to sea, in addition to the course as well as a refreshing from daily activity. My friends also have the same hobby like me.

Capture 1.JPG
Sumber: https://www.instagram.com/indahelzerra/

Satu hal yang saya suka dari ekosistem laut yaitu mangrove. Ekosistem laut yang terdiri dari terumbu karang, lamun dan juga mangrove, tapi yang begitu menarik perhatian saya adalah mangrove. Menurut saya mangrove itu seperti tumbuhan ajaib, bisa bertahan di air asin dengan lingkungan yang kadang-kadang ekstrim.

One thing I like about marine ecosystem is mangrove. Marine ecosystem consisting of coral reefs, seagrass and also mangrove, but which so attracted my attention is mangrove. I think mangrove is like a magic plant, can survive in salt water with an environment that is sometimes extreme.

Indah.JPG
Sumber: https://www.instagram.com/indahelzerra/

Pengetahuan saya yang masih begitu kurang namun saya memiliki ketertarikan untuk mempelajari tentang mangrove akhirnya membuat saya melanjutkan studi di Magister Pengelolaan Sumber daya Perairan Terpadu, Pascasarjana Universitas Syiah Kuala.

My knowledge is still so lacking but I have an interest to learn about mangroves. finally made me o continue my studies in Master of Integrated Water Resources Management, Postgraduate of Syiah Kuala University.

Dengan menulis di steemit ini saya ingin mengingatkan kepada diri saya sendiri agar konsisten dalam menulis dan juga fokus melakukan apa yang ingin saya lakukan. Saya berharap suatu saat saya bisa menjadi seseorang yang lebih baik lagi dengan ilmu yang berguna untuk sesama.

By writing in this steemit I want to remember myself to be consistent in writing and also focus on doing what I want to do. I hope someday I can become a better person with useful knowledge for others.

Wassalam,
Indah Permatasari

Sort:  

welcome here

Welcome to steemit!
I am a bot built for the purposes of welcoming new users! I know that steemit may seem very overwhelming to you right now but don't worry. There's a learning curve to everything so just be patient and you'll be churning out posts and becoming a part of something great in no time!

Also if there are any questions that you may have, then just ask your questions on any of my blog posts or in a reply below and I'll be more than happy to assist you with whatever questions you may have! I will also be creating a basic starting out guide for all minnows and newcomers on my blog so do give it a read as that might help answer many of your questions!

Have fun and I wish you LOADS of success on here! :)

Also. you can call upon originalworks whenever something you post is your own content like this: @originalworks

Regards
@welcome-to-steem

Walaikumasalam! welcome to our steemit family!

Welcome beloved, steemit is a place for personalities like you.

You'll do well here, I've up voted your introductory post.

Make friends and have fun.
2018 will bring you good fortune even on steemit here.

Write good posts, and make sure you give quality comments on people’s post, that’s what helped me much on steemit, there is no limit to comments daily, good comments can earn friendship which is more than anything else on steemit.
I'm a friend @maxdevalue.

thanks my friend, I'm still newbie and need more learning about steemit...

Welcome to Steemit!

Welcome to steemit Nice Introduction Post , Keep doing more hard work

thank you for read my introduce post..

selamat datang di steemit @indahelzerra, mari saling follow untuk support komunitas disini, berikut saya bagikan tips dan trick bagi steemian baru supaya mengenal lebih tentang steemit
https://steemit.com/indonesia/@ziqifuady/tips-agar-postingan-populer-di-steemit

semoga bermanfaat :)

terima kasih banyak bg untuk pencerahannya, sangat bermanfaat :)

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.13
JST 0.030
BTC 61521.43
ETH 3387.82
USDT 1.00
SBD 2.49