Referensi Steemit Untuk Panduan Pemula #Bag 1

in #indonesia7 years ago

Steem-Id.Com   Informasi Steemit Untuk Pemula.png

Melihat kondisi perkembangan steemit saat ini yang semakin menjamurnya pengguna dengan akun baru bak terkena virus, beberapa permasalahan seputar steemit masih banyak yang belum di mengerti, Steemit Indonesia telah menyediakan sebuah layanan web http://steem-id.com sebagai media pemandu untuk steemians, saya melihat web ini masih kurang familiar, mungkin tingkat promonya masih sangat minim di tingkat pengguna yang sudah mulai bergabung dengan steemit.

Sedikit saya jelaskan bahwa web http://steem-id.com adalah sebuah layanan panduan untuk pengguna steemit baru, berbagai info permasalahan seputar steemit sudah tersedia di dalam web ini, walaupun masih banyak post yang belum saya publish ke web http://steem-id.com tetapi layanan ini sudah sangat membantu sahabat dalam mencari referfensi untuk perkembanagn akun steemit anda.

turial-kirim.email_.jpg

source

Sebagai steemians pemula, banyak hal yang harus di pelajari, beberapa permasalahan seputar steemit kebanyakan dari pemula adalah kurang tepatnya penempatan tag yang relevan dengan postingan. Beberapa postingan sudah saya publish mengenai permasalahan steemit, dan semoga postingan di bawah ini menjadi panduan untuk anda dalam meningkatkan kreatifitas anda di steemit dengan mempelajari beberapa tutorial dan tips yang bermanfaat untuk anda,
anda bisa membaca postingan yang sudah saya publish sebelumnya dengan klik link di bawah ini, dan ini akan menjadi buku saku panduan steemit untuk anda :

  1. Mengenali Bagian Steemit #1 Pengaruh Rating Pada Steemit
  2. Rahasia Steemit #2 Mengungkap Rahasia Tags di Steemit!
  3. Tingkatkan Reputasi Anda di Steemit Dengan Mengikuti Cara Ini
  4. Panduan Awal Memahami Steemit untuk Pemula
  5. Buat Kamu Yang Baru Bergabung di steemit, Yuk Baca!
  6. Bagaimana Mendapatkan Reward di Steemit?
  7. Tips Pemula Bagi Steemit
  8. Trik Menghapus Postingan Di Steemit

Dapatkan-panduan.png

source

Dan banyak lagi postingan yang sebelumnya sudah saya publish, dan beberapa panduan di atas semoga bisa menajadi referensi bagi kawan kawan steemians yang baru bergabung.

Dan kedepan akan terus saya update info seputar permasalahan steemit dan menjadi panduan bagi anda dalam berselancar di platform media sosial steemit ini.
Semoga bermanfaat dan bisa membantu kawan kawan semuanya.


Salam Steemit, Steem On, steem It to Support Community

NSC (Nanggroe Steemit Community) bersama Steemit Indonesia akan terus menyumbang ide dan karya demi kemajuan steemit Indonesia kedepan, Semoga kita akan tumbuh besar menjadi tim yang solid bersama, Dan NSC berkomitmen untuk terus menjadi pemandu steemians baru dalam mengatasi permasalahan seputar steemit. Dan NSC juga menarima kontribusi untuk kemajuan steemit Indonesia dan ini terbuka untuk semua steemians, anda boleh ikut berpartisipasi dalam mengembangkan project NSC kedepan, kita akan melangkah bersama dalam komunitas Steemit yang besar ini. dan harapan saya kita bersatu bersama dalam lintas komunitas agar terjalin steemit yang kuat di Indonesia. Anda bisa gunakan link http://steem-id.com untuk mempelajari permasalahan seputar steemit, dan juga tersedia banyak tool didalamnya.

Contact saya di discord

abunagaya#7850

NSC Discord

https://discord.gg/cdBc8y4

Steemit Indonesia Discord

https://discord.gg/AkATAaZ

SteemitBC

https://discord.gg/zgpEkrf

Atas kerjasama dan dukungan Kurator Indonesia dan Team Work NSC, kita akan bisa melahirkan karya yang bermanfaat bagi semuanya dan Indonesia.

Semangat Kita, Semangat Teamwork NSC
Terima kasih kepada Kurator Indonesia @aiqabrago dan @levycore dalam meningkatkan pengguna steemit di Indonesia, teamwork NSC siap berkontribusi untuk membangun perkembangan steemit Indonesia.
Dan terima kasih saya kepada semua member NSCbot
Team Work NSC
@binjeeclick , @abunagaya @steem77 @safwaninisam @bukharisulaiman @bukhairidin @munawir91 @rayfa @enzasteem @dodybireuen

Spesial Thanks To
@rismanrachman @teukukemalfasya @taministy @mushthafakamal @dilimunanzar @steemvest17 @silvia @hasanuddin

Salam Steemit Indonesia

Salam NSC (Nanggroe Steemit Community)

Bersama Kita Bisa

abu logo.png

Regards

@abunagaya

Sort:  

Thank you for Using #promo-steem tag, Promote steemit by inviting your friends and your family!

yooook @abunagaya bimbing terus steemian pemula. good gob!

postingan yang berguna bagi saya yang pemula :)

maaf mau tanya, ada postingan saya yang berhasil sampai $0.40. setelah 7 hari pending akhirnya payout.

split pun terjadi, $0.35 author dan $0.05 buat curator.

dari $0.35 dibagi, SP dan SBD.
SBD mendapatkan : 0.176

tp kok SP cuma 0.089?
bukannya seharusnya 0.89?

Aminn.. semoga steemit Indonesia akan tampil sebagai sebuah komunitas besar dan bermakna bagi masyarakat luas,, thanks @abunagaya

Bermanfaat sekali untuk ku yang kadang msih merasa bingung harus berbuat apa. Terimakasih sudah sharing @abunagaya

terima kasih bang untuk informasinya. Sangat membantu sekali untuk para steemian yang baru saja bergabung.

postingan sangat membantu saya yang pemula dalam hal steemit , salam hangat dari medan,indonesia

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 63549.46
ETH 2562.53
USDT 1.00
SBD 2.66