Bandara malikusaleh aceh utara

in #indonesia6 years ago

hello steemian

Apa kabar semuan? Apakah anda baik baik saja? Alhamdulillah jika anda baik semuanya.
Baik, pada kesempatan kali ini saya ingin menceritakan sedikit tentang Bandara atau landasan pesawat yang ada di aceh utara, yaitu; Bandara Malikusaleh.

Bandara Malikusaleh adalah bandara udara yang terletek di aceh utara, propinsi aceh.

image

Sejarah pertama Bandara Malikusaleh dibangun oleh PT Arun untuk memudahkan transportasi dari aceh utara atau lhoksemawe ke kota medan dan lhoksemawe ke kota banda aceh.

Namun sekarang ini Bandara Malikussaleh telah menjadi bandara Nasional dan telah banyak rute yang di tempuh dengan menggunakan pesawat Garuda Indonesia dan Wings Air.

image

Bandara ini kenapa di namakan banda malikusaleh?
Karna sultan pertama kerajaan samudera pasia namanya Sultan Malikusaleh. Jadi nama tersebuat dibuatlah menjadi bandara malikusaleh.

image

Sekianlah cerita singkat dari saya
Semoga bermemfaat bagi anda semuanya.

sekian dan terimakasih

Coin Marketplace

STEEM 0.29
TRX 0.12
JST 0.033
BTC 63457.41
ETH 3119.12
USDT 1.00
SBD 3.94