Beragam ilmu dan manfaat yang di ciptakan oleh Meet Up Global september 2024

in Steem Entrepreneurslast month

1000186978.jpg

Tanggal 8 September 2024 akan menjadi hari yang sangat indah bagi Steemian Indonesia selama tahun 2024 karena di hari yang indah itu kita semua di undang untuk menghadiri Acara Meet Up Global.

Sebagai seorang steemian Indonesia tentunya saya tidak ingin melewati momen spesial ini, beruntungnya saya bisa menghadiri momen yang sangat spesial ini, di acara meet up kemarin saya mendapatkan banyak sekali ilmu baru serta pengalaman menyenangkan bersama teman-teman steemian disana.

Banyak sekali teman-teman steemian yang saya temui di hai Meet Up Global kemarin yang dapat membuat hubungan kekeluargaan kami menjadi semakin erat, khusunya para senior-senior kita yang telah bekerja keras untuk menbuat acara meet up nya berjalan dengan lancar.

1000186957.jpg

Ilmu berharga yang saya dapatkan selama meet up adalah kini saya menjadi semakin berhati-hati dalam mengelola dan menggunakan password akun steemit saya, karena tema utama kita kemarin saat meet up adalah menjaga keamanan akun steemit.

1000186951.jpg

Saya juga mendapatkan banyak ilmu baru seputar kebijakan steemit yang baru dalam melihat kualitas sebuah postingan yang di upload di platform ini, dan para teman-teman senior disana juga mengajak kita semua para steemian untuk terus melakukan power up untuk membuat akun kita dan platform steemit sendiri menjadi lebih maju.

1000186960.jpg

Jujur, acara meet up global yang diadakan kemarin adalah acara yang sangat spesial, memiliki kesempatan untuk makan siang bersama dan juga saling berbagi ilmu bersama teman-teman steemian diacara meet up tersebut telah berhasil membuat momen itu tidak akan pernah terlupakan.

1000186977.jpg

Apalagi ketika saya bisa bertatap muka langsung dengan para SR seperti Pak @radjasalman dan Pak @irawandedy untuk menanyakan beberapa hal tentang platform steemit terutama tentang konten dengan tema seperti apa yang harus saya buat di platform ini.

Setelah mendapatkan arahan dari pak Irawandedy di acara meet up tersebut saya menjadi semangat untuk membuat postingan dengan tema #learnwithsteem karena menurut beliau itu adalah salah satu tema kreatif yang unik di steemit.

Dengan tema learnwitsteem tersebut saya bisa membuat konten yang lebih kreatif dan tidak membosankan, salah satu contoh konten tema learnwithsteem yang di sarankan kepada saya untuk saya tulis adalah berupa berbagi kegiatan-kegiatan kreatif seperti berbagi kerajinan tangan dan sebagainya.

1000186959.jpg

Senang rasanya bisa memiliki waktu untuk menghadiri Acara Meet Up Global pada tanggal 8 September 2024 kemarin, semoga kedepannya acara meet up nya bisa sukses lagi seperti kemarin.

1000186958.jpg

Inilah entry saya untuk Kontes spesial : Kesan dan dampak Steem Meet Up Global - September 2024 yang di selenggarakan oleh pak @harferri, saya juga ingin mengundang @mulkanalvaro, pak @yuswadinisam dan buk @suryati1 untuk berpartisipasi bersama di kontes ini.

Sort:  
 last month 

Betul sekali apa yang Anda katakan, ada banyak ilmu yang bisa didapatkan saat mengikuti meet-up

 last month 

Semoga kita bisa bertemu lagi di meet up selanjutnya pak😊

 last month 

Tidak mesti di meet-up, jika ada kesempatan kita bisa bertemu kapan dan dimana saja

 last month 

Benar sekali pak, jika ada waktu luang kita juga bisa ngopi bersama di Warung Kopi😊

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.

 last month 

Many thanks to the Steem Entrepreneurs community users who shared the original posts. We hope your contributions continue to inspire and strengthen the entrepreneurial spirit in our community.

Status Club100
Tag #steemexclusive
Plagiarism & AI-free
Bot-free
Support of #burnsteem25
Beneficiaries of #steemkindness
Review date
Sept 11, 2024

Kind regards,
Steem Entrepreneurs Team

 last month 

Terimakasih atas dukungan dan verifikasi nya pak

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.16
JST 0.030
BTC 61779.77
ETH 2434.59
USDT 1.00
SBD 2.62