Learn To Draw Doodle Art #Doodle Art Shape Marijuana / Belajar Menggambar Doodle Art #Doodle Art Bentuk Daun Ganja [English & Indonesia]

in #art7 years ago (edited)

Weekend like this must make us happy. Because we can take a vacation and spend time relaxing. But on this occasion I spent my vacation time drawing doodle art and making a piece of art for a steemian friend to judge my work.

Libur panjang seperti ini pasti membuat kita bahagia. Karena kita dapat berlibur dan menghabiskan waktu dengan bersantai. Tetapi pada kesempatan ini saya menghabiskan waktu libur saya dengan menggambar doodle art dan membuat satu karya seni agar sahabat steemian bisa menilai hasil karya saya.

image


After yesterday I managed to draw doodle art with heart shape. Now I will try to draw with the shape of Ganja Leaf. Steemian friends must have known this one leaf. Leaf Ganja is one type of narcotics. The leaves of Ganja are then dried, turned into cloves to be smoked into cigarettes and make drunk. In Aceh, Indonesia Ganja Farm is very much found. One of the areas that owns marijuana fields is found in Aceh Besar, Indonesia.

Setelah kemarin saya berhasil menggambar doodle art dengan bentuk hati. Sekarang saya akan mencoba menggambar dengan bentuk Daun Ganja. Sahabat steemian pasti sudah mengenal kan daun yang satu ini. Daun Ganja merupakan salah satu jenis narkotika. Daun Ganja yang kemudian dikeringkan, dijadikan cengkeh untuk dihisap menjadi rokok dan membuat mabuk. Di Aceh, Indonesia Ladang Ganja ini sangat banyak ditemukan. Salah satu daerah yang memiliki ladang ganja ditemukan di Aceh Besar, Indonesia.

image


Now I will try to make a doodle art with the shape of Ganja Leaf. The first thing we have to do is make the basic shape of the Leaf of Ganja using a Pencil.

Sekarang saya akan mencoba membuat doodle art dengan bentuk Daun Ganja. Yang pertama yang harus kita lakukan adalah membuat bentuk dasar dari Daun Ganja menggunakan Pensil.

image


Then all we have to do is create a piece of art with our own ability to use a pencil. Before we later thicken and color it.

Kemudian yang harus kita lakukan adalah membuat karya seni dengan kemampuan kita sendiri menggunakan pensil. Sebelum nantinya kita menebalkan dan mewarnainya.

image


After everything is considered enough. Now all we have to do is to reinforce the image we've created using a pen to look jelan and make it easier for us to color the image later.

Setelah semuanya dianggap cukup. Sekarang yang harus kita lakukan adalah mempertebal gambar yang sudah kita buat menggunakan pulpen agar terlihat jelan dan memudahkan kita mewarnai gambar tersebut nantinya.

image


This is the final stage. At this stage all we do is color the images we've made using colored pencils. If you do not have colored pencils, we can also color them using crayons. Finish

Ini adalah tahap akhir. Pada tahap ini yang kita lakukan adalah mewarnai gambar yang sudah kita buat menggunakan pensil warna. Jika tidak memiliki pensil warna, kita juga bisa mewarnainya menggunakan crayon. Finish

image


Sorry if my picture is not what you expected. Because I am still in the learning stage in drawing anime characters. I look forward to the correction and input of a steemian friend about my picture. Because it will make my work better later on. Thank you also to my steemian friends who have read and seen my post.

Mohon maaf jika gambar saya tidak seperti yang anda harapkan. Karena saya masih dalam tahap pembelajaran dalam menggambar karakter anime. Saya sangat mengharapkan koreksi serta masukan dari sahabat steemian tentang gambar saya ini. Karena itu akan membuat karya saya lebih baik lagi nantinya. Terima kasih juga saya ucapkan kepada sahabat steemian yang sudah membaca dan melihat postingan saya.

image


MATERIAL USED :
• Paper
• Pencil
• Eraser
• Pen
• Colored Pencils

Thanks You Very Much to the Indonesian curator for continuing to support me in this position :
@aiqabrago
@levycore

Thanks also I say to my sister @mariska.lubis who has motivated me to draw doodle art.

I hope you like my post


Salam Steemit, Salam Komunitas Steemit Indonesia, Salam Bireuen Steemit Community


image

Follow Me : @raditiya90

Sort:  

Indah sekaligambrnya, ntaps bang ..👍👍

Hheheheeh makasi ya

Luar biasa skillnya... bakat terpendam..

Hahahaha baru blajar bg min

This post has received a 1.3 % upvote from @boomerang thanks to: @raditiya90

Sneaky Ninja Attack! You have been defended with a 0.90% vote... I was summoned by @raditiya90! I have done their bidding and now I will vanish...Whoosh

Tambah keren aja gambarnya.

Orangnya gak?

Ehmmm gimana yaa, wakaakka

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.21
JST 0.036
BTC 98064.32
ETH 3430.60
USDT 1.00
SBD 3.23