Sound Energy, Sound Changes Through Musical Instruments.

in #energy-sound6 years ago

Of course we've seen people who are playing guitar, flute, or other musical instruments. All types of acoustic instruments (not using electricity) are played by vibrating the sound source on the instrument.

image

Guitar

All stringed instruments, such as guitars and violins, are pinned at both ends so that the string has a fixed length range. The player can change the tone on the gitard by pressing the strings using the fingers of one hand. The length of the waved string becomes shorter so that the frequency increases. The other hand shakes the string near the air hole. Vibration of this string vibrating the air around it and the air inside the guitar hole. The air resonance inside the body of the guitar strengthens or amplifies the original sound of the string. *** Resonance *** is the event of vibrating an object (including air) due to the effect of vibration of other objects.

image

Violin

In contrast to the guitar that is played by plucked, the violin is a stringed instrument ya.g played by a swipe. Swiping the violin string aims to shake the string. The violin body resonates when its strings are rubbed. This resonance increases the amplitude of sound waves. The string on the violin handle is pressed to change the tone. The tone of a violin depends also on the form and the quality of the wood used and the coating of the lacquer.

image

Piano

Piano is also a stringed instrument. The piano has one string for each key. By pressing the keys, a small hammer will hit the strings and make it vibrate.

image

Wind instrument

The blowing instrument is played by blowing the special part of the appliance so that it expels the air inside the tube cavity. Examples of wind instruments are flutes, trumpets and harmonica.
On the flute, setting the tone is done by closing the existing hole on the body of the flute. Closing one or more holes results in shortening of the pipe and raising its resonance frequency. A trumpet player can play different tones by hitting the valve on the trumpet.

image

Gendang

The drum is sounded by hitting the skin stretched over the top of the drum body. The air inside the drum body resonates to reinforce the original sound of the skin. The outgoing tones can be pleasant to hear, depending on how to hit the drum.

                BAHASA INDONESIA

Energi bunyi,perubahan bunyi melalui alat musik.

Tentu kita pernah melihat orang yang sedang memainkan gitar, suling, atau alat musik lainnya. Semua jenis alat musik akustik ( tidak menggunakan listrik) dimainkan dengan menggetar sumber bunyi pada alat musik tersebut.

#Gitar
Semua alat musik berdawai, seperti gitar dan biola, dipantek di kedua ujungnya sehingga dawai memiliki rentang panjang yang tetap. Pemain dapat mengubah nada pada gitardengan menekan dawai menggunakan jemari salah satu tangan. Panjang dawai yang bergetar menjadi lebih pendek sehingga frekuensinya meningkat. Tangan yang lainnya menggetarkan dawai di dekat lubang udara. Getaran dawai ini menggetarkan udara di sekitarnya dan udara yang berada di dalam lubang gitar. Resonansi udara di dalam badan gitar memperkuat atau memperkeras bunyi asli dawai.
Resonansi*** adalah peristiwa turut bergetarnya suatu benda ( termasuk udara ) karena pengaruh getaran benda lainnya.***

#Biola
Berbeda dengan gitar yang dimainkan dengan cara dipetik, biola adalah alat musik berdawai ya.g dimainkan dengan cara digesek. Menggesek dawai biola bertujuan untuk menggetarkan dawai. Badan biola beresonansi ketika dawai-dawainya digesek. Resonansi ini meningkatkan amplitudo gelombang bunyi. Dawai pada bagian tangkai biola ditekan untuk mengubah nada. Nada dari suatu biola tergantung juga pada bentuk dan mutu kayu yang dipakai serta vernis yang melapisinya.

#piano
Piano juga merupakan alat musik berdawai. Piano memiliki satu dawai untuk setiap tuts. Dengan menekan tuts, sejenis palu kecil akan menghantam dawai dan membuatnya getarSeorang pemain terompet dapat memainkan nada yang berbeda-beda dengan cara menekan katup yang terdapat pada terompet.

#Gendang
Gendang dibunyikan dengan cara memukul kulit yang dibentangkanp ada bagian atas badan gendang. Udara di dalam badan gendang beresonansi sehingga memperkuat bunyi asli getaran kulit itu. Nada-nada yang keluar dapat menjadi enak didengar, tergantung pada bagaimana cara memukul gendang tersebut.

#Alat musik tiup
Alat musik tiup dimainkan dengan cara meniup bagian khusus alat sehingga mengeluarkan udara di dalam rongga tabung. Contoh alat musik tiup adalah suling, terompet dan harmonika.
Pada suling, pengaturan nada dilakukan dengan menutup lubang yang ada pada badan suling. Menutup satu lubang atau lebih mengakibatkan memendeknya pipa dan menaikkan frekuensi resonansinya.
Seorang pemain terompet dapat memainkan nada yang berbeda-beda dengan cara menekan katup yang terdapat pada terompet.

#Gendang
Gendang dibunyikan dengan cara memukul kulit yang dibentangkanp ada bagian atas badan gendang. Udara di dalam badan gendang beresonansi sehingga memperkuat bunyi asli getaran kulit itu. Nada-nada yang keluar dapat menjadi enak didengar, tergantung pada bagaimana cara memukul gendang tersebut.

Sekian paparan tentang energi bunyi yang dapat saya postingkan kali ini,semoga bermanfaat....
Dan terima kasih telah mengunjungi akun saya....

By, @wondo

Sort:  

Pu ile cheetah bui nyan,kahek tatuleh ipegah ta kopi paste

Loading...

Coin Marketplace

STEEM 0.27
TRX 0.11
JST 0.030
BTC 68843.90
ETH 3813.77
USDT 1.00
SBD 3.48