4 HARI SEBELUM STUNAMI 26 DESEMBER 2004

in #by7 years ago

4 HARI SEBELUM STUNAMI ACEH 2004
image

4 hari sebelum Tsunami entah 4 ekor, entah 2 ekor ikan paus mendarat di laut ujung bate dan meninggal karena tidak ada yang bisa menarik ke lautan. Kemudian 4 hari setelahnya terjadi bencana tsunami di Aceh. Jangan terlalu bersenang-senang dengaan terdamparnya ikan paus, sebab ikan paus mempunyai navigasi pendengaran yang tajam akan suatu sebab, apa sebab untuk dirinya sendiri maupun akibat untuk orang lain. Ikan paus pertama yang terdampar akibat navigasi pendengaran terganggu akibat luka yang dialami ikan tersebut dan memberikan sinyal yang salah untuk kawanan paus yang lain sehingga menyebabkan paus lain mengikutinya ke daratan, namun disini yang menjadi aneh adalah ketika paus-paus sehat lain dicoba kembalikan ke lautan mereka tidak mau dan balik lagi ke daratan padahal ikan paus yang pertama terluka yang memberikan sinyal salah kepada kawan-kawannya itu sudah mati dan tidak memberikan sinyal apapun lagi untuk kawanan paus yang masih hidup dan seharusnya ikan paus itu langsung mau ketika dikembalikan ke lautan..

Kita belum tau kan apa kuasa Allah dan rencana Allah..
Ta meulake doa beu jioh dari bala dan bek terjadi sipeu2 lage jameun lom...
Amin ya rabbal alamin...
Sebab di Aceh baru 2 x ini ikan paus terdampar, yang pertama saat mau tsunami, dan yang kedua tahun ini..
Jadi janganlah terlalu berhayeu-hayeu melihat ikan paus trdampar, lebih baik perbanyak ISTIGHFAR, DAN IBADAH-IBADAH LAINNYA, sebab ikan paus adalah salah satu hewan kesayangan Allah dan apabila terdampar merupakan suatu pertanda buruk bagi umat manusia, karena paus tersebut berusaha menyelamatkan diri dari suatu sebab dan memberikan sinyal kepada teman-temanya..

Sumber : DEKAN FAKULTAS KELAUTAN DAN PERIKANAN..

Sort:  

keep voting work as a team

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 63057.34
ETH 2546.78
USDT 1.00
SBD 2.64