Memasak sie ruboh yang sederhana

in #food7 years ago (edited)

Salam Steemania semuanya

Memasak didapur adalah bersih, enak, lezat dan habis disantap saat disajikan.
Kali ini aku akan berbagi cara membuat gulai kijang rebus (sie ruboh) yang paling lezat dan enak.

Bahan:
Daging segar, tulang dan otak

IMG_20170903_001147.jpg

IMG_20170903_001243.jpg

IMG_20170903_001532.jpg

IMG_20170903_001341.jpg

Bumbu:
Bawang merah
Bawang putih
Merica
Jahe
Cabai rawit
Ketumbar
Pala
Serai
Kelapa sangrai
Daun salam
Daun pandan
Kunyit
Jintan
Jeruk nipis
Garam
Kemiri
Asam

IMG_20170903_001147.jpg

IMG_20170903_002011.jpg

Setelah semua bumbu telah tersedia, maka langkah selanjutnya yaitu :
Tuangkan kunyit secukupnya kedalam daging yang telah dibersihkan

IMG_20170903_002150.jpg

Bumbu yang telah disediakan kemudian diblender semua sehalus-halusnya supaya bisa meresap kedalam daging yang telah diiris sebelumnya.

IMG_20170903_002522.jpg

Selanjutnya aduk hingga merata kunyit dan bumbu yang telah di blender tadi

Kemudian nyalakan api kompor gas untuk kita mulai memasak

IMG_20170903_002919.jpg

IMG_20170903_003030.jpg

Diamkan beberapa saat hingga mendidih, kemudian tambahkan air secukupnya.

IMG_20170903_003126.jpg

IMG_20170903_003218.jpg

IMG_20170903_003311.jpg

Selanjutnya tunggu hingga mendidih kembali. Biar enak dan gurih ataupun biar mantap lagi buatlah bawang goreng untuk di masukkan ke dalam kuah sie ruboh supaya aroma nya semakin tertarik untuk dinikmati

IMG_20170903_003404.jpg

IMG_20170903_003653.jpg

IMG_20170903_003541.jpg

Selanjutnya sie ruboh siap untuk dihidangkan

IMG_20170903_003757.jpg

Selamat menikmati hidangan sie ruboh yang sangat lezat dan gurih. Inilah cara memasak sie ruboh ala sederhana selamat mencoba.

Mudah - mudahan para Steemanian semua menyukainya dan bisa mencoba di rumah masing-masing. Terima kasih

@teukukhaidir

Sort:  

Masih bisa ya makan daging rusa di sana? Duh, mau! Pasti lezat banget!

Masih @mariskalubis. Main-main kesini ya biar sama-sama kita menyantapnya

Sangat lezat rasanya. Tutorial yang sangat bagus tgk. Terima kasih telah berbagi re

Boleh dicoba @fauzi03. Terima kasih kembali telah mengunjungi blok saya

Wah sangat enak ni masakannya @teukukhaidir. Terima kasih telah bebrbagi resepnya :-)

Terima kasih @rizasukma, boleh singgah ke tempat kita untuk bisa menikmati hidangan sie ruboh. Di tunggu kehadirannya ya

Asyik... Dapat makan gratis.. :-). Terima kasih banyak @teukukhaidir. Anda baik sekali

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.13
JST 0.029
BTC 61428.91
ETH 3382.72
USDT 1.00
SBD 2.50