Suasana alam pedesaan

in #esteem6 years ago

Selamat pagi sahabat steemians,Suasana pedesaan berbeda jauh dengan suasana di perkotaan.Jauh dari keramaian, udara yang sejuk dan bersih dari polusi, serta suasana tenang dan nyaman.Di pagi hari suasana sunyi sangat terasa tidak seperti suasana pagi hari di perkotaan, ramai dan bising yang disebabkan suara kendaraan bermotor yang lalu lalang.

image


image


Pemandangan alam pedesaan membuat hati yang memandanginya nyaman dan tenang,sawah-sawah yang sudah ditanami dengan tanaman padi terlihat bagai permadani hijau yang membentang luas. Burung-burung kecil mulai terbang meninggalkan sarang mereka untuk mencari makanan yang akan dibawa pulang untuk anak-anak mereka.

image


image


Kesibukan sehari-hari juga bisa kita saksikan,tapi sangat berbeda dengan di kota. Di desa saat pagi hari, petani mulai sibuk memulai aktifitas mereka ,begitu juga dengan anak-anak sekolahan. Mereka terlihat sangat bersemangat meskipun harus berjalan kaki ke sekolah,dan jarak rumah mereka dengan sekolah bisa dikatakan jauh,sehingga mereka harus buru-buru dan pergi lebih pagi.
Sekian postingan saya kali ini dan selamat beraktifitas untuk sahabat steemians dimanapun berada.


Good morning, friend of steemians, the atmosphere of the countryside is very different from the atmosphere in the city. Far from the crowds, the air is cool and clean from pollution, and the atmosphere is calm and comfortable. In the morning the quiet atmosphere feels very unlike the morning atmosphere in the city, crowded and noise caused by the sound of motorized vehicles passing by.
Rural landscapes make the heart look at it comfortably and calmly, the rice fields that have been planted with rice plants look like wide green tapestries. Small birds begin to fly leaving their nests to find food that their children will take home
We can also watch everyday life, but it is very different from in the city. In the village during the morning, farmers began to busy starting their activities, as well as school children. They look very excited even though they have to walk to school, and the distance of their house to school can be said to be far away, so they have to hurry and leave early.
So I posted this time and have a good activity for friends of the steemians wherever they are.

Coin Marketplace

STEEM 0.21
TRX 0.25
JST 0.039
BTC 94750.26
ETH 3276.79
USDT 1.00
SBD 3.15