Gairah Kian Memudar Saat Harga Steem Mulai Tenggelam

in #indonesia6 years ago

image

Sumber


Selamat malam steemians? Apa kabar hari ini? Semoga baik-baik saja ya. Seminggu ini saya melihat timeline atau feed steemit semakin hari semakin sepi, dikarena oleh turunnya harga steem dan SBD. Banyak steemians yang dulunya begitu semangat hingga mempromosikan steemit kepada teman-teman disekitarnya sekarang telah vakum dan tidak pernah lagi membuat postingan. Mungkin prinsip awalnya bermain steemit hanya mengejar pundi-pundi dolar saja.

image

Sumber


Prinsip awal saya bermain steemit ini, saya hanya jadikan tempat menulis memori sehari-hari saya saja. Bila saya merindukan memori yang telah saya tulis maka saya akan scroll postingan-postingan saya terdahulu untuk saya baca kembali. Makanya hingga saat ini saya masih membuat postingan walaupun sangat sederhana.

image

Sumber


Mendapatkan reward disetiap postingan adalah sebuah bonus bagi saya. Tang terpenting adalah sampai saat ini saya masih bisa menciptakan karya saya dalam sebuah postingan sembari menyimpan memorial keseharian saya. Hehehe. Ketika saya tidak mempunya ide saat akan membuat postingan, maka saya lebih tidak membukan steemit dan lebih memilih berbincang-bincang dengan teman saya. Kadang sehabis berbincang-bincang, tiba-tiba ide untuk menulis pun muncul dengan sendirinya. Tidak perlu memaksakan sesuatu yang tidak kita bisa. Semoga bermanfaat.

Bireuen, 14 september 2018

Regard

@maulisaputra


image

Sort:  

Memang harus diakui kalau motivasi awal main Steemit itu untuk kejar penghasilan bang :D

Iya dan akhirnya tidak bermain lg steemit. Krn harga tidak sesuai harapan. Padahal saat2 begini lah untuk berinvestasi.

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.25
JST 0.040
BTC 94687.77
ETH 3416.09
USDT 1.00
SBD 3.32