THE Diary Game - 09 - Juni -2024 | Selamat Ulang Tahun Untuk Keponakan Ku Yang Ke 12 Tahun |

in STEEM FOR BETTERLIFE11 days ago

PicsArt_06-11-04.30.03.jpg

5g3tfgG6WgLXvbP62DotJ9HxgTaJd2wH2hBVhswPUsmTn3RWkrMyapoiz7P1CxGfpoj7ZuVsq3ciBAM143FX8a41Zod4mUx89chwYDwEk1WirE3ygzjyRf92mieCND...hoB4dmt9zcb25aKgkk7pi9mqUDQdeqHECbFj2s3dCHZHytbL7HGr57CbnjB7PkTxqygMmptMDFc32MkA8HnZXyKgasKeo8GshhLgm7ZVceZPu6BBKm6u9kZwGz.png

Halo apa kabar kalian semua nya,,!
Di mana pun kalian berada semoga dalam keadaan sehat selalu dan di mudahkan segala aktivitas, seperti biasa nya hari ini aku awali aktivitas dengan mengerjakan shalat subuh dua rakaat, setelah aku selesai shalat aku juga tidak lupa untuk berdoa dan bershalawat agar hidup selalu berkah selamat dunia dan akhirat.

Hari ini hari minggu jadi tidak ada aktivitas yang bisa aku lakukan, hanya berkumpul bersama keluarga dan merayakan ulang tahun keponakan ku,siang hari aku mendapatkan pesan whatsapp dari keponakan ku bahwa hari ini ulang tahun nya, dan menyuruh saya untuk datang ke rumah nya.

Setelah aku selesai makan siang dan melaksanakan shalat duhur aku langsung bersiap-siap untuk pergi ke rumah ke ponakan ku yang berada di desa teungoh, setelah aku selesai merapikan diri aku langsung menghidupkan sepeda motor dan bergegas pergi ke rumah keponakan ku, di sini aku pergi bersama putri kesayangan ku yaitu adek arsyi, dia pun sangat bersemangat untuk merayakan ulangtahun kakak filzah.

IMG_20240609_150409_10.jpg
Kue Ulang Tahun

Untuk sampai ke desa teungoh aku membutuhkan waktu 20 menit, di karenakan jarak tempuh dari tanah pasir ke desa teungoh lumayan jauh, dan tidak lama kemudian aku pun sampai di rumah keponakan ku, suasana di rumah masih sepi di karenakan belum ada tamu yang datang,saat aku ketemu dengan keponakan ku dan berbicara dengan nya, ternyata keponakan ku hanya mengundang beberapa tan nya dan tamu undangan hanya keluarga saja.

IMG_20240609_151722_987.jpgIMG_20240609_151726_515.jpg
Selamat Ulangtahun Untuk Ke Ponakan Ku Yang Ke 12 Tahun
IMG_20240609_151552_578.jpgIMG_20240609_151458_310.jpg
Foto Bersama Keluarga

Tepat nya jam menunjukkan pukul 15:WIB sudah ada tamu yang datang, yaitu keluarga dan teman nya, di sini cara pun berlangsung, setelah kami berkumpul di sini kami melakukan sesi foto bersama, dan di iringi dengan pembagian hadiah, selain itu kami juga melakukan shalawat bersama agar acara selalu berkah.

IMG_20240609_152407_816.jpgIMG_20240609_152410_295.jpg
IMG_20240609_151602_565.jpg
IMG_20240609_152621_151.jpg
Saat Sedang Acara Ulang Tahun Berlangsung

Saat acara potong kue di iringi dengan shalawat, untuk kue yang pertama langsung di berikan ke pada ibu tercinta dan di susul kepada ayah tercinta hingga ke seluruh keluarga, semoga dengan bertambah nya usia keponakan ku ini, dia menjadi anak yang shaleh dan berbakti kepada ke dua orang tua nya, dan di berikan keberkahan di dalam hidup nya, serta di berikan umur panjang, amin🤲🤲,,, Selamat ulang tahun yang ke 12.

Setelah acara selesai di sini juga ada di sediakan sedikit makanan dan minuman ala kadar, untuk di bagikan kepada tamu undangan, setelah makanan semua di bagikan maka acara pun sudah selesai, dan tamu undangan pun sudah berpamitan untuk pulang ke rumah di karenakan hari juga sudah sore.

IMG_20240609_170227_274.jpgIMG_20240609_170155_187.jpg
Menikmati Kopi Di Sore Hari Di Warung Bapak Tarmizi

IMG_20240609_170149_470.jpg

Kue Di Warung Bapak Tarmizi

Sore hari jam menunjukkan pukul 17:00 aku keluar rumah dan pergi ke warung kopi pak tarmizi untuk menikmati secangkir kopi, saat aku sampai di warung pak tarmizi, aku langsung memesan segelas kopi ule kareng, di sini aku juga uduk dengan beberapa pelanggan bapak tarmizi mereka juga sedang menikmati kopi.

Di sini aku juga makan beberapa potong kue yang ada di warung bapak tarmizi, saat aku sedang asyik duduk dan menikmati kopi putri ku datang bersama keponakan ku dia minta jajan, dan kebetulan sore ini juga ada bapak syafi'i pedagang keliling beliau menjual jajanan berupa siomai bakar, tahu bakar, dan eskrim.

IMG_20240609_175122_483.jpgIMG_20240609_175144_991.jpg
IMG_20240609_175139_311.jpgIMG_20240609_175133_816.jpg
Saat Membeli Jajan Untuk Anak-Anak

Dis ini aku langsung menghampiri bapak syafi'i dan memesan 5 tusuk tahu bakar untuk putri ku dan keponakan ku, di karenakan tahu bakar ini untuk anak-anak jadi aku menyuruh bapak syafi'i agar di buat tidak pedas.

Setelah aku menunggu beberapa saat pesanan ku pun selesai, dan jajan langsung aku kasih ke putri ku, dan menyuruh mereka untuk pulang ke rumah, di karenakan hari juga sudah sangat sore mereka pulang dengan mengendari sepeda.

Di sini aku juga pulang ke rumah, saat sampai di rumah suara azan pun berkandang, aku langsung mengambil wudhu dan melaksanakan shalat magrib seperti biasa nya.

Malam hari setelah aku selesai makan malam, dan mau pulang ke tanah pasir aku singgah di rumah kakak, di sini kakak ku sedang mengajar anak-anak mengaji,setiap habis shalat magrib beliau selalu mengajar anak-anak mengaji Al-quran, dia adalah seorang guru ngaji selain itu beliau juga sudah mengajar sejak 5 tahun yang lalu.

IMG_20240609_200531_30.jpgIMG_20240609_200551_113.jpgIMG_20240609_200631_841.jpg
IMG_20240609_200553_631.jpgIMG_20240609_200531_29.jpg
Anak-Anak Sedang Belajar Mengaji Al-quran

Provinsi aceh merupakan provinsi yang masih kental dengan ajaran islam, 99% semua masyarakat nya memeluk aga islam, jadi setiap anak-anak yang tinggal di aceh harus di wajib kan untuk bisa membaca Al-quran, mereka harus di didik sejak usia dini, agar mereka menjadi anak yang berbakti dan berguna bagi bangsa dan agama.

Setelah acara ngaji selesai, mereka juga melaksanakan shalat berjamaah bersama, dan saya lihat mereka sangat disiplin belajar.

Demikianlah aktivitas saya pada kesempatan yang berbahagia ini,terimakasih kepada kalian semua yang sudah banyak membantu saya selama ini, dan sampai jumpa di artikel saya selanjut nya terimakasih.

Indonesia, Juni 11-2024
@humaidi

5g3tfgG6WgLXvbP62DotJ9HxgTaJd2wH2hBVhswPUsmTn3RWkrMyapoiz7P1CxGfpoj7ZuVsq3ciBAM143FX8a41Zod4mUx89chwYDwEk1WirE3ygzjyRf92mieCND...hoB4dmt9zcb25aKgkk7pi9mqUDQdeqHECbFj2s3dCHZHytbL7HGr57CbnjB7PkTxqygMmptMDFc32MkA8HnZXyKgasKeo8GshhLgm7ZVceZPu6BBKm6u9kZwGz.png

We invite you to support @pennsif.witness which was built by @pennsif for the growth of the steemit platform through strong communication at all levels and targeted development with high results with available resources.
Click Here

PicsArt_11-08-03.01.36.jpg

Sort:  

Upvoted. Thank You for sending some of your rewards to @null. It will make Steem stronger.

 11 days ago 

Soe seumebeut aneuk mit? Kak nila pue si marhamah?

 11 days ago 

Kak marhamah

Congratulations, your post has been upvoted by @dsc-r2cornell, which is the curating account for @R2cornell's Discord Community.

Manually curated by @jasonmunapasee

r2cornell_curation_banner.png

 11 days ago 

Thanks you so much @jasonmunapasee

Loading...

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.12
JST 0.028
BTC 64182.15
ETH 3505.45
USDT 1.00
SBD 2.53