The Diary Game Minggu 7 April 2024 "Donasi WSP kepada keluarga anak yatim"
Halo Sobat Steem
Penyaluran peket makanan kepada keluarga anak yatim belum berakhir, hari ini saya masih melakukan pendistribusian di dua kecamatan sebanyak 4 keluarga, selain itu @sofian88 juga melakukan hal yang sama di kecamatan tempat tinggalnya
Pagi hari saya tidak beraktivitas apapun selain dari tidur hehehe .... Maklum saja di bulan ramadhan saya tidak tidur di malam hari, saya juga memanfaatkan waktu saya di malam hari lebih banyak bekerja di steemit
Cuacahari ini masih seperti kemarin, saat saya terbangun menjelang siang, saya melihat keluar rumahvmelalui jeruji besi pada jendela kamar, saya benar benar malas keluar hari ini. Suhu hari ini mencapai 34°C namun terasa bagaikan 41°C. Kulit rasanya terbakar ketika terkena sinar matahari
Saya berencana akan membagikan paket sembako kepada keluarga anak yatim, namun karena cuaca yang begitu panas saya mengurungkan niat saya untuk membagikan pada siang hari. Memang perlu saya bagikan secepatnya, mengingat lebaranpun hampir tiba, jadi saya memundurkan jadwal hingga sore hari.
Siang hari saya hanya pergi ke pasar ikan untuk membeli ikan untuk menu berbuka puasa, melihat ikan di pasar sepertinya saya merasa bosan makan ikan besar, hari inisaya membawa pulang ikan kecil kecil khusus untuk di goreng sedangkan sayur yanh saya beli adalah sayur kangkung yang masih segar.
Menjelang sore masih terasa sangat panas, saya pergi ke tukang pangkas dan mengantri disana selama 30 menit untuk mendapat giliran pangkas rambut, soalnya saya sudah tidak tahan dengan rambut yang sudah terlihat panjang, bahkan ketika berkeringat terasa gatal di kepala saya, jadi hari ini saya memutuskan untul memangkas rambut. Kemudianbsaya pulangbkerumah mandi kepala jadi dingin saatnya untuk membagikan paket sembako kepada anak yatim
Saya tidak lagi menghubungi teman teman mengngat waktu sudah pukul 05.00 pm, saya langsung bergerak sendiri dengan menghubungi @muhaz1r sebagai tuan rumah di daerah saya membagikan paket sembako tersebut, saya meminta bantuan @muhaz1r untuk menunjukkan rumah kelearka anak yatim dan menyerahkan paket bantuan tersebit dikedua dua rumah di desanya, selanjutnya saya pulang dan menuju ke desa lainnya
Saya mengambil 2 paket bantuan, lalu say mengantar kerumah anak yatim di desa tetangga saya, waktu yang sangat sempit karena menjelang berbuka puasa, saya meminta bantuan warga yang menerima bantuan rumah dari steemamal pada 2 tahun yang lalu, bangg samsul segera membantu saya menunjukkan rumah anak yatimbdi desanya.
Ketika say tiba di rumah kedua bertepatan dengan waktu berbuka puasa jadi saya langsung menyerahkan paket batuan dan pamit pulang kerumah, saya berbuka puasa dirumah walupun sedikit terlamabat karena perjalanan saya.
Setelah berbuka puasa saya shalat magrib dan membayar zakat fitrah ke meunasah kemudian saya keluar sebentar ke hibrida kopi untuk menimati secangkir kopi.
Setelah terawih saya kembali ke hibrida kopi untuk bekerja hingga menjelang sahursaya pulang dan makan sahur bersama keluarga dengan menu seadanya
Sekian dan terima kasih
Wassalam
Indonesia 8 April 2024
Thank you, friend!
I'm @steem.history, who is steem witness.
Thank you for witnessvoting for me.
please click it!
(Go to https://steemit.com/~witnesses and type fbslo at the bottom of the page)
The weight is reduced because of the lack of Voting Power. If you vote for me as a witness, you can get my little vote.
Hello friend greetings to you, hope you are doing well and good there.
You and @sofian88 are doing great job sir. The best diary I am reading here. Your work inspired me alot, and even it made me your fan.In this holly month of Ramadan you are helping people that's great thing dear sir.
I hope you many blessings in life. Stay happy.
A work that helps children is very important, it is sad to see how many suffer because of the adversities they have to go through.
Great job on your efforts to distribute food packages to orphaned families! It's heartwarming to see that you and @sofian88 are both involved in this noble cause. Despite the hot weather, you're determined to carry out your plans and make a difference in these families' lives. Your dedication and perseverance are truly inspiring. It's also nice to hear that you took some time to relax and enjoy a cup of coffee at Hibrida Kopi. Keep up the amazing work, and may your kindness and generosity continue to bring joy to those in need.
Bantuan ini sangat bermanfaat bagi mereka ditengah terpuruknya kondisi ekonomi bangsa saat ini, kita dapat melakukan banyak hal melalui platform ini dan menebar senyuman bagi mereka yang membutuhkan