Burnsteem25 : The Diary-Game Betterlife || September 8, 2022 || Aktivitas Yang Padat Menghadiri Dan Membantu Di rumah Duka Dan Pengajian rutin Pada Malam Jumat || club5050

in STEEM FOR BETTERLIFE2 years ago

IMG20220908203615.jpg
Kereta kuda/delman

Tepat pagi jam 10:00 wib saya segera bangkit dari tempat tidur dan segera ke kamar mandi segar membersihkan diri dan segera bersiap-siap untuk berangkat ke rumah duka dan dimana pada hari Kamis ini hari ke-7 dan merupakan hari terakhir kunjung mengunjung orang ramai di rumah duka dan sebagaimana saya segera ke sana dan mengajak beberapa pemuda lainnya agar segera ke rumah duka di hari ke-7 dan segera ke sana bersama pemuda lainnya. Adapun tiba di sana saya segera ke dapur untuk membantu menyiapkan nasi putih dan membantu apa yang bisa saya bantu di sana bersama pemuda lainnya dan juga di sana hingga siang hari dan lauk-pauk sudah siap di sajikan di Meja yang telah di sediakan di bawah tenda dan juga para tamu yang berkunjung sudah agak lumayan ramai tiba di rumah duka dan segera meni kami siapkan untuk melayani para tamu yang tiba di rumah tepat jam makan siang dan segera makan bersama di sana di rumah duka.

IMG-20220908-WA0001.jpg
Hari ke-7 di rumah duka

Seperti biasa aktivitas pemuda di rumah duka untuk bahu membahu untuk membantu segala aktivitas di sana nilai dari menyiapkan menu makan siang dan juga melayani para tamu yang tiba di rumah duka di hari ke-7 dan kami sebagai pemuda tidak duduk diam di sana melainkan membagi tugas masing-masing agar segera membantu apa yang bisa di bantu di rumah duka dan juga sudah menjadi kewajiban para pemudan juga masyarakat yang berada di sekitar.

IMG20220908204620.jpg

IMG20220908203541.jpg
Hiburan anak-anak dimalam hari

Tepat setelah selesai shalat magrib berjamaah di masjid terdekat saya bersama jama'ah lainnya segera ke rumah duka untuk sedekah doa dimalam terakhir dan juga di sana saya bersama pemuda lainnya segera ke dapur untuk mempersiapkan apa yang perlu di persiapkan dan juga membuat hidangan dan minuman dan berupa beberapa cemilan lainnya dan seperti biasa di sana para jama'ah makan terlebih dahulu melakukan tahlilan dan selanjutnya sedekah doa di mulai seperti biasanya hingga selesai dan pulang dari kediaman rumah duka.

Di saat saya berada di sebuah warung tempat biasa saya ngopi dan melihat ada tiga kereta kuda/delman dan juga anak-anak yang mengerumuni di sana dan ingin naik kereta tersebut dan harga perongangan hanya berkisar Rp.5000 per/orang.

IMG-20220908-WA0004.jpg
Pengajian rutin di malam Jum'at

Adapun seperti biasa pada malam Jum'at ini ada aktivitas pengajian rutin di masjid terdekat dan sudah menjadi aktivitas rutin di setiap malam Jum'at untuk mengahdiri dan meramaikan pengajian di masjid bersama jama'ah dan begitu lah aktivitas saya pada hari ini dan juga diary saya.

CC @klen.civil @irawandedy

Salam saya @fajrulakmal99

Sort:  

Congratulations!

This post has been upvoted by steemcurator07, due to the good quality of its content.

Curated By - @adeljose
Curation Team - Team 4 Curators

 2 years ago 

Terima kasih banyak untuk tim Steemit melalui steemcor07 dan @adeljose 🤝

Coin Marketplace

STEEM 0.15
TRX 0.17
JST 0.028
BTC 68866.74
ETH 2459.40
USDT 1.00
SBD 2.41