Mirror Philosophy (Bilingual)

in #indonesia5 years ago

Dear steemians my friends
I hope you are always in good health !!!

Have we mirrored today?

Most likely, every day someone must reflect, even though it is not in a clear mirror, at least reflected on the screen of a cellphone or PC. ha ha ha

All praise belongs to God ... I can write a small post again and hopefully it will benefit! Amiiin

filsafat cermin.jpg



Mirror!!! We use it in everyday life. Especially for ladies, the use of mirrors is an obligation without reason. hehehe With it (mirror) someone will see himself there, starting from shortcomings, mistakes or dirt that sticks to his face.

In fact, the mirror not only functions like that (seeing deficiencies, errors or dirt on the face), but the mirror is also a place for someone to improve themselves. Yes, we use it to decorate hair, face, tidy up clothes and so on. Isn't that to beautify ourselves, in the sense of improving ourselves!


filsafat cermin 1.jpg

Then, the mirror does not leave a mark, he does not remember or he will never tell of a person's disability, disgrace, or filth. That's the mirror with its properties ... Could we be a mirror ???

Yes, we should be a mirror, a mirror for our other people, in an Hadith narrated by Bukhari said: "A believer is a mirror for another believer."

So, it is appropriate that we hold the mirror philosophy above, we must explain that the evils are not good and that humans should not be bad. Then, we must be a place for our other brothers to improve themselves. And the last is the mirror does not leave marks, meaning do not fly or tell the ugliness or disgrace of our other brothers.

Maybe that's just how fellow friends, hopefully useful ...



INDONESIA

Dear steemians my friends

semoga Anda selalu dalam keadaan sehat !!!

Sudahkan kita bercermin hari ini???
Hampir dapat dipastikan saban hari seseorang pasti bercermin, meskipun bukan pada cermin yang bening, sekurang-kurang bercermin di layar HP atau PC. hehhe

Alhamdulillah... kita dipertemukan kembali dengan postingan kecil dan semoga saja memberikan manfaat! Amiiin ya Rabb...

filsafat cermin.jpg



Cermin!!! Kita memanfaatkannya dalam kehidupan sehari-hari. Terlebih bagi kalangan kaum hawa, penggunaan cermin merupakan suatu keharusan tanpa alasan. hehehe Dengannya (cermin) seseorang akan melihat dirinya di sana, mulai dari kekurangan, kesalahan atau kotoran yang menempel pada diri atau wajah seseorang.

Padahal, cermin tidak saja berdiri pada fungsi tersebut (melihat kekurangan, kesalahan atau kotoran yang menempel pada diri atau wajah), tetapi cermin juga menjadi tempat seseorang untuk memperbaiki dirinya. Iya, kita menggunakannya untuk menghias rambut, wajah, merapikan pakaian dan lain sebagainya. Bukankah itu untuk memperindah diri dalam artian memperbaiki diri kita sendiri!


filsafat cermin 1.jpg

Lebih lanjut, cermin itu tidak meninggalkan bekas, dia tidak mengingat atau dia tidak akan pernah menceritakan cacat, aib, atau kotoran yang ada pada diri seseorang pada mereka bercermin. Begitulah cermin dengan sifat-sifatnya... Mungkinkah kita menjadi cermin???

Iya, sudah seharusnya kita menjadi cermin, cermin bagi suadara mukmin kita yang lain, dalam sebuah HR. Bukhari menerankan: "Sorang Mukmin itu mrupakan cermin bagi saudara Mukmin yang lain".

Jadi, sepantasnyalah kita memegang filosofi cermin di atas, kita harus menebarkan atau menjelaskan keburukan-keburukan itu adalah tidak baik dan tidak seharusnya manusia berakhlak buruk. Kemudian, kita harus menjadi tempat untuk Mukmin lainnya memperbaikan diri merekan, artinya kita harus berakhlak baik dan menjadi lebih baik. Dan yang terakhir adalah cermin tidak meninggalkan bekas, artinya tidaklah kita menebarkan atau menceritakan kejelekan atau aib saudara kita lainnya.

Mungkin hanya demikian kawan-kawan steemians, semoga bermanfaat....

v5cuq78kbo.png

Regards:

ce9i7wddh6.png

o0s3mikf8p.png

Why should post via steem platform???

Basically, you do the same activities as on Instagram, Facebook, Twitter etc.!!!
The only difference! for once you can earn a nice income on the side!!!

o0s3mikf8p.png

Please sign-up for a free Steemit account.

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.12
JST 0.033
BTC 64093.86
ETH 3123.80
USDT 1.00
SBD 3.94