Harapan

in #harapan7 years ago (edited)

IMG_20180408_085835.jpg
Kita semua adalah orang biasa dalam pandangan orang-orang yang tidak mengenal kita,,

Kita adalah orang yang menarik di mata orang yang memahami kita.

Kita istimewa dalam penglihatan orang-orang yang mencintai kita.

Kita adalah pribadi yang menjengkelkan bagi orang yang penuh kedengkian.

Kita adalah orang-orang jahat di dalam tatapan orang-orang yang iri.

Pada akhirnya, setiap orang memiliki pandangan nya masing-masing,, maka tak usah berlelah-lelah agar tampak baik di mata orang lain..
Maka Cukuplah dengan Ridha tuhanmu,, karena ridhanya adalah destinasi yang pasti sampai.

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.26
JST 0.040
BTC 98493.61
ETH 3483.79
USDT 1.00
SBD 3.28