Ayo Tanam 25 Pohon Selama Hidup (INA-ING)

in #indonesia7 years ago

** Prangko Jokowi "Tanam 25 Pohon Selama Hidup" **

** Jokowi Stamp "Planting 25 Trees For Life" **

image

Indonesia adalah negara tropis dengan hutan dan perairan luas di muka bumi. Bahkan keberadaan hutan indonesia saat ini sudah menjadi salah satu paru dunia yang melindungi bumi dari dampak pemanasan global.

Indonesia is a tropical country with forests and vast waters on earth. Even the existence of Indonesia's forests today has become one of the world's lungs that protect the earth from the impact of global warming.

image

Luas hutan Indonesia saat ini diketahui mencapai lebih kurang 133.300.543,98 hektar, dengan keanekaragaman hayati didalamnya. (baca [https://ilmugeografi.com/ilmu-bumi/hutan/provinsi-dengan-hutan-terluas-di-indonesia/amp]. Tentunya kita sebagai masyarakat Indonesia bangga dengan kekayaan alam yang ada di negeri ini, karena selain mampu melindungi bumi, juga mampu menyediakan berbagai penghidupan bagi kelangsungan hidup manusia, seperti air, buah, kayu dan kebutuhan hidup lainnya.

Indonesia's forest area is currently known to reach approximately 133,300,543.98 hectares, with biodiversity in it. (read [https://ilmugeografi.com/ilmu-bumi/hutan/provinsi-dengan-hamper-terluas-di-indonesia/amp] .
Of course we as the people of Indonesia are proud of the natural wealth that exists in this country, because in addition to being able protect the earth, also able to provide various livelihoods for human survival, such as water, fruit, wood and other necessities of life.

Namun, seiring perkembangan jaman dan tuntutan gaya hidup, manusia melakukan eksploitasi kawasan hutan dengan perambahan. Bahkan merubah hutan dari kawasan habitat pepohonan dengan keanekaragaman hayati menjadi hunian elit bagi sebahagian orang-orang.

However, as the times and lifestyle demands arise, humans exploit forest areas with encroachment. Even changing forests from habitat areas of trees with biodiversity becomes elite dwelling for some people.

image

Ancaman kelangsungan hutan ini membuat pemerintah mengambil langkah serius untuk penyelamatan, menggandeng lembaga lingkungan hidup untuk memperjuangkan hutan, memperbaiki hutan dan mengembalikan hutan pada fungsinya demi menjaga kelangsungan hidup manusia dan merawat keseimbangan alam.

This threat of forest sustainability makes the government take serious steps to rescue, hook up environmental agencies to fight forests, improve forests and restore forests in their function to safeguard human survival and maintain natural balance.

image

Sebagai bentuk keseriusan dalam menjaga hutan dan mengembalikan hutan pada fungsinya, presiden atas nama bangsa indonesia meluncurkan prangko khusus tentang penanaman pohon. Langkah ini sebagai apresiasi dari presiden Jokowi terhadap masyarakat indonesia yang peduli dengan kelangsungan hutan dan rela melakukan penanaman pohon dilingkungannya.

As a form of seriousness in safeguarding the forest and restore the forest to its function, the president on behalf of the Indonesian nation launched a special stamp on tree planting. This step is as an appreciation of the president Jokowi to the Indonesian community who are concerned with the sustainability of the forest and willing to plant trees in their environment.

image

Sebagai luncuran dari prangko Jokowi tersebut, pemerintah Kota Langsa bekerjasama dengan Badan Pengendalian Daerah Aliran Sungai dan Hutan Lindung (BPDASHL) Krueng Aceh, Provinsi Aceh, dalam rangka 100 hari kerja Walikota dan Wakil Walikota Langsa Usman Abdullah - Marzuki Hamid (UMARA) jilid II, melakukan aksi penanaman pohon di kawasan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah Gampong Pondok Kemuning, Kecamatan Langsa Lama.

As the launch of Jokowi stamp, the government of Langsa City in collaboration with River Basin Control and Protection Agency (BPDASHL) Krueng Aceh, Aceh Province, in the framework of 100 working days of Mayor and Vice Mayor Langsa City Usman Abdullah - Marzuki Hamid (UMARA) volume II, do tree planting action in landfill area (TPA) of garbage Gampong Pondok Kemuning, District Langsa Lama.

image

image

Dalam aksi lingkungan hidup tersebut yang diikuti oleh Wakil Walikota Langsa Marzuki Hamid, Wakapolres Langsa, Perwakilan Dandim 0104/Aceh Timur, SKPK Kota Langsa, Ormas, LSM dan tokoh masyarakat. Kepala BPDASHL Krueng Aceh, Ahmad Sopian menyerahkan prangko khusus Jokowi tentang lingkungan hidup dengan semboyan "Tanam 25 Pohon Selama Hidup" kepada Wakil Walikota Langsa yang telah menanam ratusan pohon hutan rakyat selama menjabat Wakil Walikota Langsa dua periode.

In this environmental action followed by Langsa Deputy Mayor Marzuki Hamid, Vice-President Langsa, Dandim 0104 / Aceh Timur Representative, SKPK Kota Langsa, CSOs, NGOs and community leaders. Head of BPDASHL Krueng Aceh, Ahmad Sopian handed Jokowi a special stamp on the environment with the motto "Planting 25 Trees For Life" to Langsa's Vice Mayor who had planted hundreds of people's forest trees while serving two months Vice-Mayor Langsa.

image

Dengan luncuran prangko Jokowi ini, maka kita mengharapkan masyarakat indonesia memiliki kesadaran dan kepdulian untuk terus menjaga, merawat dan melindungi hutan lewat gerakan menanam 25 batang pohon selama hidup, membersihkan kawasan hutan dari pencemaran serta mensosialisasikan pengembalian hutan pada fungsinya.

With the launch of Jokowi stamps, then we expect the people of Indonesia have the awareness and care to continue to maintain, maintain and protect the forest through the movement of planting 25 trees during life, clean the forest area from pollution and socialize the return of forest on its function.

image

** Ayo Selamatkan Hutan Demi Anak Cucu dan Demi Kelangsungan Alam dalam Keseimbangannya **

** Let's Save the Forest For The Sake Of The Grandchildren And For The Sake Of Nature In Its Balance **

By : @bahtiarlangsa

Salam Komunitas Steemit Indonesia

image

image

image

image

Sort:  

Cerdas, krn pohon mampu memberikan kehidupan dan juga mampu menahan bencana alam seperti banjir ... Dll

Itu namanya sunnatullah

bagus banget kegiatannya. sangat bermanfat bagi umat

Kapan-kapan dedek ikot ya

Coin Marketplace

STEEM 0.20
TRX 0.14
JST 0.030
BTC 68255.87
ETH 3271.92
USDT 1.00
SBD 2.68