Meet Up KSI Chapter Gayo and Global Coffee Flavor

in #indonesia7 years ago

Perhaps no one is not familiar with the Cold City, so called for the highlands of Gayo. Central Aceh district is one of the districts in Aceh province. Central Aceh is very well known with the best coffee producer in the world and in the year 2017 and the middle of Aceh could have shocked the world with Saman Dance yes, followed by dozens of thousands of participants. This time the Gayay highlands became the meet-up agenda of KSI which was attended by the Indonesian curator of @aiqabrago and @levycore. The meet-up conducted on March 10, 2018 is the agenda of KSI in forming sub-communities in each region. KSI chapter gayo, so called for Steemit sub-community in the Gayo highlands.
DQmWRPAcANnp84i8VaKKPngVfLjWkyYJW3xfnpAFCAiBhC6_1680x8400.jpeg
Source

There are many things we can learn from this meet-up event, the discussion of steemit from the very bottom up to the true steemian. Question after question must still lead to Indonesian curators and also senior steemian like @ razack-pulo, @ kemal13, @ayijufridar, @abduhawab, @ bahagia-arbi, @rismanrachman, @zainalbakri and meet-up is also attended by the world game curator that is @jodipamungkas. Do not forget also the steemian certainly want to know the tricks as well as tips to be successful in this platform.
CollageMaker_20180313_233830849.jpg
Source

From some meet-ups that have been going on both in Aceh and nationally as well as the meet-up of National KSI, there are many messages and impressions that we can get there. In addition to tightening the bond, the knowledge gained is also very useful for us the steemian. Science is what makes us understand the ordinance to work, build relationships even here we can get more friends.
PicsArt_03-13-11.44.17.png
Source

Back to meet up KSI chapter Gayo again friends, as usual at every meet-up event of the steemians outside the region such as steemian KSI Chapter Banda Aceh, Chapter Pidie, Chapter Bireuen (BSC), Chapter Aceh Utara, Chapter Lhokseumawe, Chapter Aceh Aceh, Chapter Langsa and also from Chapter Medan attended the meet-up event of KSI chapter Gayo this time. With a passionate spirit, a sense of togetherness and a sense of brotherhood that is inherent in the soul makes the steemans from these different regions move their steps to attend this event. Tireless, rain and also whatever obstacles. This is not because it is only material but this is what is embedded in the soul of the steemian. Greetings with fellow steemians is more important and a sense of cohesion and even this inherent familial sense allows us to unite and make us stronger than ever. Let us make this community as a place to strengthen the brotherhood and the event of hospitality. Thanks to your steemian friends wherever you are.
@agusscout

DQma6VcGATQdAi6W2wCrNeR5uAcyywZ19EtFK7h95MW4o19_1680x8400.jpg

DQmZFvDAeWhTgyYW1YTkanet3c39ChynMXENAfCqH1rFB9o.jpeg

Bahasa Indonesia.
Mungkin tidak ada yang tidak mengenal dengan Kota dingin, begitu sebutan untuk daerah dataran tinggi Gayo. Kabupaten Aceh tengah adalah salah satu kabupaten yang ada di provinsi Aceh. Aceh tengah ini sangat dikenal dengan penghasil kopi terbaik di dunia dan pada tahun 2017 lalu Aceh tengah sempat menggemparkan dunia dengan tari Saman ya yang diikuti oleh belasan ribu pesertanya. Kali ini dataran tinggi gayo menjadi agenda meet-up KSI yang dihadiri oleh kurator Indonesia yaitu @aiqabrago dan @levycore. Meet-up yang dilakukan pada tanggal 10 Maret 2018 ini adalah agenda KSI dalam membentuk sub-komunitas di setiap daerah. KSI chapter gayo, begitu sebutan untuk sub-komunitas Steemit di dataran tinggi Gayo ini.
DQmWRPAcANnp84i8VaKKPngVfLjWkyYJW3xfnpAFCAiBhC6_1680x8400.jpeg
Sumber

Banyak hal yang bisa kita petik dari acara meet-up ini, diskusi tentang steemit mulai dari dasar sekali hingga menjadi steemian sejati. Pertanyaan demi pertanyaan pastinya tetap mengarah kepada kurator Indonesia dan juga steemian senior seperti @razack-pulo, @kemal13, @ayijufridar, @abduhawab, @bahagia-arbi, @rismanrachman, @zainalbakri dan meet-up ini juga dihadiri oleh kurator game dunia yaitu @jodipamungkas. Tidak lupa pula para steemian pastinya ingin mengetahui trik sekaligus tip agar bisa berhasil dalam platform ini.
CollageMaker_20180313_233830849.jpg
Sumber

Dari beberapa meet-up yang telah berlangsung baik di Aceh maupun nasional seperti halnya meet-up KSI Nasional, ada banyak pesan ymdan kesan yang bisa kita dapatkan disana. Selain mempererat tali silaturahmi, ilmu yang didapatkan juga sangat berguna bagi kita para steemian. Ilmu inilah yang membuat kita paham akan tata cara untuk berkarya, menjalin hubungan bahkan juga disini kita bisa mendapatkan lebih banyak teman.
PicsArt_03-13-11.44.17.png
Sumber

Kembali ke meet-up KSI chapter Gayo lagi teman, seperti biasanya di setiap acara meet-up para steemian luar daerah seperti steemian KSI Chapter Banda Aceh, Chapter Pidie, Chapter Bireuen (BSC), Chapter Aceh Utara, Chapter Lhokseumawe, Chapter Aceh Timur, Chapter Langsa dan juga dari Chapter Medan ikut menghadiri acara meet-up KSI chapter Gayo kali ini. Dengan semangat yang menggebu, rasa kebersamaan dan rasa persaudaraan yang melekat di jiwa membuat para steemian dari berbagai daerah ini menggerakkan langkahnya untuk hadir pada acara ini. Tidak mengenal lelah, hujan dan juga apapun itu rintangannya. Ini semua bukan karena hanya material semata tapi inilah yang sudah tertanam didalam jiwa steemian. Saling silaturahmi dengan sesama steemian lebih penting dan rasa kekompakan bahkan rasa kekeluargaan yang sudah melekat ini menjadikan kita untuk bersatu dan menjadikan kita lebih kuat dari pada sebelumnya. Mari kita jadikan komunitas ini sebagai tempat untuk mempererat persaudaraan dan ajangnya silaturrahmi. Terima kasih untuk sahabat steemian dimanapun anda berada.
@agusscout.
DQma6VcGATQdAi6W2wCrNeR5uAcyywZ19EtFK7h95MW4o19_1680x8400.jpg

DQmZFvDAeWhTgyYW1YTkanet3c39ChynMXENAfCqH1rFB9o.jpeg

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by agusscout from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.18
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 62837.64
ETH 2542.11
USDT 1.00
SBD 2.65