SEC S8-W1| THE POWER OF SOCIAL MEDIA

jpg_20230302_060412_0000.jpg
Canva

Hi semua...

Sebelum saya mulai pada subtema the power of social media, saya ingin ucapkan selamat untuk komunitas steemit Philippines yang telah berhasil dalam program steemit engagement challenge Season 8 dan salam saya untuk Admin (Steemit Philippines) dan Mod (Steemit Philippines) yang sudah bekerja dengan baik.

Seperti yang kita ketahui bahwa perkembangan teknologi informasi terus meningkat selama ini terutama pada media sosial yang dapat di manfaatkan oleh orang-orang untuk mengetahui berita-berita terbaru yang lebih modern dan terupdate. Bahkan sebagian besar orang dapat memanfaatkan media sosial sebagai sarana untuk berbisnis yang lebih praktis.

Untuk itu, saya mencoba memberikan entry terbaik saya di komunitas Steemit Philippines dengan tema yang menarik untuk saya kontribusi di sini yang berjudul The Power Of Social Media. Oke, langsung saja dan mari bertualang bersama saya.⤵️


Berapa usia Anda saat mulai terlibat dalam media sosial dan bagaimana pengalaman Anda selama ini?

Awal mula saya kenal sosial media di umur 12 tahun yang pada saat itu di perkenalkan oleh teman sekolah saya. Iya, masa itu tidak terlalu saya ikuti perkembangan teknologi informasi karena fasilitas yang tersedia untuk saya gunakan sangat terbatas terutama dalam smartphone. Sehingga pada saat itu diajak oleh ke tempat penyewaan komputer atau yang lebih dikenal di Indonesia adalah warnet (warung internet).

Sejak saat itulah saya di buatkan salah satu media sosial komunikasi yang sangat populer sampai saat ini, yaitu Facebook. Bukan tampa alasan saya ingin membuat media satu ini, karena masa itu awal saya mengenal dunia game yang harus saya daftar melalui email atau Facebook.

Menurut Anda, berapa usia yang tepat bagi orang untuk memiliki akses ke media sosial?

Menurut saya pribadi pengguna sosial media yang matang diantara 13 sampai 17 tahun ke atas hal ini sudah memiliki nilai positif tingkat kedewasaan anak dalam berfikir lebih akurat dan dapat mengkontrol emosional mereka dengan baik walaupun tidak begitu akurat.

Namun di sisi lain ada sebagian orang tua membiarkan penggunaan media sosial di umur 7 tahun tampa ada pengawasan yang baik dari orang tua. Jadi dampak negatif yang terjadi adalah, mereka tidak dapat mengontrol emosi yang terjadi dalam dirinya. Seperti halnya yang terjadi mengenai kekerasan terhadap anak yang seumuran mereka.

Apa yang bisa Anda katakan kepada orang-orang yang tidak lagi bertanggung jawab mengelola akun media sosialnya?

Mungkin ini akan berbahaya apabila mereka tidak lagi bertanggung jawab atas media sosial yang tidak digunakan lagi. Namun di sini kita dapat membuat beberapa cara untuk mengatasi hal ini dan tidak menimbulkan dampak tidak baik.

Jika akun media sosial Anda adalah sebuah akun, yang bergerak pada informasi pastinya kita dapat mengatasi dengan pihak developer atau security untuk pengamanan media sosial Anda. Karena tiap-tiap media sosial memiliki akses terhadap pengamanan akun misalnya:

  • Anda dapat memberikan akun Facebook, Twitter dan Instagram ke keluarga Anda agar tetap aman.

  • Anda dapat hubungi pihak developer agar dapat menonaktifkan fungsi akun sosial media tersebut sementara waktu.

Bagikan ide Anda tentang cara mengelola akun media sosial dengan benar.

Langkah mengelola akun sosial media yang benar adalah, Anda harus menetapkan akun media sosial yang bergerak di sektor apa? Bisnis, memberikan sebuah produksi Anda atau hanya sebatas stories cerita Anda saja. Anda harus Menetapkan tujuan utama dalam akun media Anda agar lebih terarah dan efektif.

  • Anda harus aktif dalam melakukan kegiatan Anda baik itu cerita Anda ataupun pengalaman Anda poin nya Anda harus aktif dan mengatur jadwal untuk mengelola akun media sosial Anda dengan benar.

  • Terakhir Anda harus aktif dengan audiens Anda misalnya Aktif dalam berkomentar. Jika akun Anda hanya sebatas cerita dan apabila akun Anda, akun bisnis maka Anda harus memanfaatkan waktu dengan melakukan live di akun resmi Anda.

Menurut Anda, seperti apa masa depan kita dengan kekuatan media sosial ini?

Kekuatan media sosial saat ini sangat besar dan memiliki pengaruh yang signifikan dalam kehidupan kita sehari-hari.

Karena perkembangan teknologi media sosial terus meningkat setiap tahunnya dengan perkembangan teknologi informasi tentunya akan memberikan sisi yang baik dalam pekerjaan Anda, bisnis dan beberapa hal lainnya, pastinya akan memberikan dampak positif untuk kita dan memudahkan akses lengkap untuk mendapatkan pemberitahuan di luar negeri.

Berikan keuntungan dan kerugian dari media sosial dalam hidup Anda

Secara pribadi saya sendiri iya, mungkin selama ini tidak ada celah untuk saya katakan bahwa media sosial ini merugikan pihak-pihak tertentu. Karena hadirnya media sosial akan memberikan hasil terbaik, jika Anda mengerti cara mengunakan akun media sosial Anda.

Karena adanya media sosial akan memudahkan Anda dalam berbisnis dan berkomunikasi dengan teman baru Anda baik itu negara Anda atau di luar Negara Anda. Kecuali Anda menggunakan media sebagai tempat rasisme untuk orang lain.

Apa media sosial yang umum digunakan di negara Anda? Dan mengkategorikannya.

Umumnya Indonesia paling banyak digunakan adalah media sosial seperti, Facebook, tiktok, Instagram dan Twitter. Namun dalam hal inipun saya ingin memperkenalkan tentang platform Steemit ke beberapa teman di negara saya Indonesia untuk dapat menggunakan media Steemit.inc sebagai platform pertama yang memperkenalkan tentang cryptocurrency dan ini, menarik untuk saya promosikan dalam waktu dekat.

Demikianlah dari topik saya dalam tema (The Power Of Social Media) dan dalam upaya mendukung tema ini, saya mengundang steemians Indonesia @ridwant @f2i5 dan @muzack1.

Salam @afrizalbinalka
Kamis, 2 Maret 2023.



png_20230225_075727_0000.png

Sebelum Anda meninggalkan postingan ini kami harap Anda telah memberikan dukungan kepada saksi kami @pennsif.witness. Jika Anda belum memberikan vote silahkan kunjungi link Steemworld.org satu suara positif steemians Philippines harapan besar untuk kami.

Sort:  
 2 years ago 

Date Evaluated: March 4, 2023

CategoryRemarks
#steemexclusive
At least Club5050
Plagiarism Free
Bot-Free
No. Of words841
Voting CSI8.8 ( 0.74 % self, 108 upvotes, 73 accounts, last 7d )
Support #burnsteem25
RATING8.7

Feedback:

Hi, excellent article! You did a great job talking about the influence of social media on our life. I particularly enjoy the way you discussed your personal social media experience and how it has changed over time. Your advice on when children should start using social media was spot on, and your suggestions for handling social media accounts were beneficial. All in all, you gave a balanced view of the advantages and disadvantages of social networking. Continue the excellent work!

Thank you for creating quality content in the first Steemit Philippines Engagement Challenge. Please don't forget to do engagement by replying to the comments in your posts and do comments on other posts too.

-Moderator/Steemit Philippines-

@julstamban

Greetings my friend @afrizalbinalka,👋🏼

Dear brother I read your post about the power of social media and found it interesting. You mentioned in your post that social media has become a popular platform for businesses and people to stay updated on the latest news.

Overall, your hard work and effort are evident in your content dear , and I would like to encourage you to keep posting more quality content on the platform 👍🏼.

Best regards,
@artist1111

Hi @artist, looks like that's true because it's a good step if people can take advantage of social media as the most effective means of business and communication.

@afrizalbinalka 🌹🌹🌹🌹 The world is developing so much that the era of social media has spread to every corner of the world very soon and nowadays everyone will see you using Facebook, WhatsApp, Twitter, Instagram, and especially Tik Tok. People love it very much and whenever you want to talk to your loved ones and relatives you can see them live through social media and this is a good practice because earlier this was not possible but you The world has progressed very fast especially social media has been very successful in development and the post you have prepared I post your post before and always I get to learn some lesson and you are a great person. own and your post is appreciable I pray keep on climbing the ladder of growth...)

He-he-he thank you @shabbir86 because you have read my post with a language translation that you understand.

Yes, that's right, what you said. Because the development of information technology has continued to increase for several years, of course, this is very important for us to put to good use.

Hi @afrizalbinalka,
It's true enough to say that a lot of business has grown because of the presence of social media

Hi @cinnymartins...
have you supported pennsif.witness.

 2 years ago 

Social media has the good and the bad aspect so what I will encourage the younger ones is that the should focus and control themselves, they should not let social media to control them.

My friend pls I need your support and vote.
Thank you
Steemit Philippines - Steemit Engagement Challenge Season 8 (Week 1) || "The Power of Social Media"

 2 years ago 

it's incredibly interesting

Coin Marketplace

STEEM 0.19
TRX 0.15
JST 0.029
BTC 63237.60
ETH 2647.23
USDT 1.00
SBD 2.81